Path: Top -> S1-Final Project -> Teknik Informatika -> 2011

PERANCANGAN SIMULASI BANGUN RUANG PADA MATA PELAJARAN MATEMATIKA BERBASIS MULTIMEDIA (STUDI KASUS : SD NEGERI 184/V11 SAROLANGUN)

SIMULATION DESIGN BUILD THE EYE ON MATH LESSONS BASED MULTIMEDIA (CASE STUDY : SD N 184/VII Sarolangun)

Undergraduate Theses from gdlhub / 2017-10-09 10:41:43
Oleh : Septi Kurnia Asriani, STIKOM Dinamika Bangsa Jambi
Dibuat : 2012-06-18, dengan 7 file

Keyword : Perancangan, Simulasi, Bangun Ruang, Matematika, Multimedia
Sumber pengambilan dokumen : CD

Matematika adalah sebagai satu ilmu dasar yang mempunyai peranan penting. Karena pelajaran matematika merupakan salah satu sarana dalam membentuk siswa untuk berpikir secara alamiah. Tujuan penelitian ini adalah memudahkan siswa-siswi untuk mempelajari matematika khususnya pada pokok bahasan bangun ruang dengan merancang sebuah aplikasi perangkat ajar yang diharapkan dapat memperbaiki kualitas pendidikan siswa-siswi dan membangkitkan minat belajar siswa-siswi terhadap matematika dengan menggunakan Macromedia Flash 8. Dengan adanya perangkat ajar ini, diharapkan dapat memperbaiki system yang lama. Sehingga guru lebih interaktif dalam mengajar dan menyampaikan materi yang sulit untuk dipahami oleh siswa-siswi selama ini.

Deskripsi Alternatif :

Mathematics is as a basic science that have an important role. Because math is one means of forming students to think natural. The purpose of this study is to facilitate students to learn math, especially on the subject up space by designing a teaching device applications are expected to improve the quality of education students and arouse studentsÂ’ interest in learning of mathematics by using Macromedia Flash 8. Given this teaching device, is expected to improve the old system. More interactive so that teachers in teaching and delivering material that is difficult to understand for students over the years.

Beri Komentar ?#(0) | Bookmark

PropertiNilai Properti
ID Publishergdlhub
OrganisasiS
Nama KontakHerti Yani, S.Kom
AlamatJln. Jenderal Sudirman
KotaJambi
DaerahJambi
NegaraIndonesia
Telepon0741-35095
Fax0741-35093
E-mail Administratorelibrarystikom@gmail.com
E-mail CKOelibrarystikom@gmail.com

Print ...

Kontributor...

  • , Editor: fachruddin

Download...