Path: Top -> S2-Theses -> Magister Sistem Informasi -> 2012
ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTIM PENUNJANG KEPUTUSAN PROMOSI JABATAN / KENAIKAN JABATAN DENGAN LOGIKA FUZZY SAW (STUDI KASUS : BIRO HUMAS DAN PROTOKOL SETDA PROVINSI JAMBI)
Master Theses from gdlhub / 2017-01-07 11:44:45
Oleh : YUNASRI BASRI, STIKOM Dinamika Bangsa Jambi
Dibuat : 2013-04-03, dengan 6 file
Keyword : DCS, Logika Fuzzy, SimpleAdditiveWeight Method, Keputusan, DP3,
Sebagai seorang pegawai negeri sipil di lingkungan pemerintah Daerah, maka adanya kenaikan Gaji Berkala dan kenaikan pangkat merupakan hak yang harus diterima dan dijamin oleh pemerintah dan diberikan secara periodik dan berlaku otomatis. Selain kedua jenis insentif tersebut, maka untuk mengoptimalkan kinerja dari aparatur pemerintah, maka kepada pegawai negeri tertentudiangkatuntukmendudukijabatanstruktural di lingkungankerjamasingmasing.
Persyaratanumumkelayakanseseoranguntukmendudukisebuahjabatan structural yang terutamadidasarkankelengkapan administrative sepertibatasjenjangpendidikan, tingkatpelatihanjenjangjabatan, masakerjasertalatarbelakangpendidikan.
Berdasarkanpersyaratanadiministratifdiatas, makajumlah PNS yang layakdipromosikanuntukmendudukisuatujabatanmenjadisangatbanyakmelebihijumlahjabatan yang akantersedia.
Sebagaiakibatdariminimnyapersyaratan yang dibutuhkandanbanyaknya PNS yang sudahmencukupipersyaratandimaksud, makapenentuanseseorang yang layakuntukmendudukijabatanmenjadisangatsubjektifsehinggabanyakterjadinyahal yang ironis, disatusisibanyakpejabat yang ternyatatidakmemilikikompetensidankapabilitasdalammelaksanakantugasjabatannya yang telahdiberikan, sementaradisisi lain banyakpegawai yang memilikikemampuan, dandedikasi yang tinggitidakmendapatpeluangdankesempatanuntukmendudukijabatan.
Untukmengatasihaltersebut, makadipandangperluadanyasuatumekanisme yang lebihterukuruntukmemudahkanparapimpinan SKPD dalammelakukanpengangkatandalamjabatanmaupundalammelakukanpromosijabatanterhadappejabat yang telahmendudukijabatan.
Salah satumekanisme yang dapatdimanfaatkanuntukmembantupengambilankeputusantersebutdenganmerancangSistimPenunjangKeputusan (SPK ) yang dapatdijadikanmasukanbagipejabatpengambilkeputusanuntukmenentukan PNS yang layakmendapatpromosi. Dan logikasistim yang digunakanadalahmenggunakanteorilogika fuzzy SAW denganbasis data adalahpembobotannilai DP 3 dari PNS yang besangkutan.
As a civil servant in the local government, the existence of periodic salary increases and promotions is a right that must be accepted and guaranteed by the government and given periodically and automatically apply. In addition to these two kinds of incentives, hence to optimize the performance of government officials, then to civil servants appointed to certain structural positions in their respective work environment
General eligibility requirements for someone to occupy a position which is mainly based structural completeness of such administrative boundary levels, the training level of the position, period of employment and educational background.
Under the terms of administrative above, the number of civil servants who deserve to be promoted for a position is becoming so much more than the number of the available positions.
As a result of the lack of the necessary requirements and the number of civil servants who have sufficient requirements indicated, deciding if someone deserve to have a positions, irronically is becoming really subjective , on the one hand a lot of officers who did not have the competence and capability to perform the duties of office has been given, while on the other hand a lot of employees who have the ability and dedication did not get an opportunity and a chance to get into the positions.
To overcome this, it is necessary to have somekind of a mechanism that is more scalable to facilitate the working unit heads in making the appointment in the office and in doing promotions for officials who have occupied positions
One mechanism that can be used to help that kind of decision making is by designing a Decision Support System (DSS) that can be used as input for decision-makers to determine the official civil servant who deserves a promotion. And the logic of the system that is used is the theory of fuzzy logic SAW with the database of DP 3 scoring of the civil servant intended.
Beri Komentar ?#(0) | Bookmark
Properti | Nilai Properti |
---|---|
ID Publisher | gdlhub |
Organisasi | STIKOM Dinamika Bangsa Jambi |
Nama Kontak | Herti Yani, S.Kom |
Alamat | Jln. Jenderal Sudirman |
Kota | Jambi |
Daerah | Jambi |
Negara | Indonesia |
Telepon | 0741-35095 |
Fax | 0741-35093 |
E-mail Administrator | elibrarystikom@gmail.com |
E-mail CKO | elibrarystikom@gmail.com |
Print ...
Kontributor...
- RusdiantoRoestam, Phd dan Jasmir, S.Kom, M.Kom, Editor: sustriani
Download...
Download hanya untuk member.
BAB I
File : BAB I.pdf
(91417 bytes)
BAB II
File : BAB II.pdf
(180777 bytes)
BAB III
File : BAB III.pdf
(67122 bytes)
Bab IV
File : Bab IV.pdf
(397697 bytes)
BAB V
File : BAB V.pdf
(6570 bytes)
DAFTAR PUSTAKA
File : DAFTAR PUSTAKA.pdf
(38102 bytes)