Path: Top -> Kerja Praktek -> SISTEM INFORMASI -> 2019

PERANCANGAN ARSITEKTUR ENTERPRISE SISTEM INFORMASI SEKOLAH MENGGUNAKAN TOGAF ADM PADA SMK NEGERI 3 KOTA JAMBI

ARCHITECTURE DESIGN OF SCHOOL INFORMATION SYSTEM USING TOGAF ADM IN STATE 3 STATE VOCATIONAL SCHOOL, JAMBI CITY

Undergraduate Theses from gdlhub / 2019-10-21 14:30:12
Oleh : Wahyu Nugraha, Ayu Octavianti, Elsa Khaulasari, STIKOM Dinamika Bangsa Jambi
Dibuat : 2019-10-21, dengan 7 file

Keyword : Arsitektur Enterprise, TOGAF ADM, Arsitektur Visi, Arsitektur Bisnis, Arsitetur Data, Arsitektur Aplikasi, Arsitektur Teknologi
Sumber pengambilan dokumen : CD

SMK Negeri 3 Kota Jambi merupakan Sekolah Menengah Kejuruan. Dimana sistem yang ada pada bagian akademik, sarana prasarana dan perpustakaan belum saling terintegrasi dikarenakan masih menggunakan Microsoft excel dan Microsoft word. Sehingga menyebabkan terjadinya data dan informasi yang dibutuhkan tidak tepat pada waktunya dan sulitnya pengaksesan data dan informasi. maka peneliti mengusulkan sebuah perencanaan sistem informasi bagi SMK Negeri 3 Kota Jambi menggunakan metodologi TOGAF Architecture Development Method (ADM), dikarenakan TOGAF selain sebuah framework namun juga menyediakan tahapan proses yang digunakan dalam pemodelan enterprise yang mengusulkan langkah-langkah sistematis dalam proses perencanaan sistem informasi yang dibutuhkan dan menghasilkan sebuah Arsitektur Enterprise yang terdiri dari beberapa Phase yaitu preliminary, arsitektur visi, arsitektur bisnis, arsitetur data, arsitektur aplikasi dan arsitektur teknologi. Dimana phase tersebut dapat dijadikan sebagai arah dan kontrol untuk pengembangan sistem informasi ke depan. Berdasarkan pembahasan diatas disarankan dapat mengembangkan sistem yang telah terintegrasi 2 aplikasi lama dan 33 aplikasi usulan yang dapat dikembangkan untuk mendukung strategi bisnis organisasi pada SMK Negeri 3 Kota Jambi dan untuk mendapatkan model arsitektur enterprise yang lebih lengkap sampai pada tahap akhir.

Deskripsi Alternatif :

SMK Negeri 3 Kota Jambi is a Vocational High School. Where the system in the academic section, facilities and libraries have not been integrated with each other because they still use Microsoft Excel and Microsoft Word . So that it causes the data and information needed is not timely and the difficulty of accessing data and information. So the researcher proposes an information system planning for SMK Negeri 3 Kota Jambi using the TOGAF Architecture Development Method (ADM) methodology , because TOGAF is a framework but also provide process steps used in the modeling enterprise propose systematic steps in the planning process systems required information and producean Architecture Enterprise which

consists of several Phase namely preliminary, architectural vision, business architecture, arsitetur of data, application architecture and architecture technology. Where the phase can be used as direction and control for the development of information systems going forward. Based on the discussion above, it is suggested to be able to develop a system that has integrated 2 old applications and 33 application proposals that can be developed to support the organization's business strategy at Jambi City State Vocational High School 3 and to get a more complete enterprise architecture model until the final stage

Beri Komentar ?#(0) | Bookmark

PropertiNilai Properti
ID Publishergdlhub
OrganisasiSTIKOM Dinamika Bangsa Jambi
Nama KontakHerti Yani, S.Kom
AlamatJln. Jenderal Sudirman
KotaJambi
DaerahJambi
NegaraIndonesia
Telepon0741-35095
Fax0741-35093
E-mail Administratorelibrarystikom@gmail.com
E-mail CKOelibrarystikom@gmail.com

Print ...

Kontributor...

  • Lola Yorita Astri, ST, M.S.I, Editor: sukadi

Download...