Path: Top -> S1-Final Project -> Teknik Informatika -> 2014
PERANCANGAN SIMULASI SISTEM EKSKRESI MANUSIA BERBASIS MULTIMEDIA PADA SMP PELITA RAYA JAMBI
DESIGN OF THE HUMAN EXCRETORY SYSTEM SIMULATION-BASED MULTIMEDIA ON JHS OF PELITA RAYA JAMBI
2014Undergraduate Theses from gdlhub / 2015-02-26 12:46:25
Oleh : Tomi Panggabean, STIKOM Dinamika Bangsa Jambi
Dibuat : 2015-02-26, dengan 7 file
Keyword : Simulasi, Sistem Ekskresi Manusia, Multimedia, Pelita Raya
Sumber pengambilan dokumen : CD
Sistem pembelajaran yang dipakai pada SMP Pelita Raya Jambi masih menggunakan buku panduan dan alat peraga organ tubuh untuk menjelaskan materi kepada murid. Sehingga terjadi kesalahan persepsi murid terhadap materi pelajaran yang telah disampaikan oleh guru, serta belum adanya penerapan sistem pembelajaran yang menggunakan simulasi berbasis multimedia khususnya pada mata pelajaran biologi. Penelitian ini bertujuan untuk merancang suatu simulasi pembelajaran interaktif berbasis multimedia pada SMP Pelita Raya Jambi. Metode yang digunakan dalam pengembangan sistem ini adalah model waterfall (air terjun) atau siklus hidup klasik. Penelitian ini menghasilkan sebuah aplikasi Simulasi Sistem Ekskresi Manusia Berbasis Multimedia menggunakan Adobe Flash CS6 dan actionscript 2.0. Adapun saran pada penelitian ini yaitu diperlukan pengembangan lebih lanjut seperti mengembangkan aplikasi ke dalam sistem operasi android dan sebagainya, sehingga apa yang menjadi harapan dan tujuan dapat berjalan sesuai dengan kebutuhan yang diinginkan.
Deskripsi Alternatif :Learning system that used on JHS Pelita Raya Jambi still using manual and props organs to explain the material to students. It results student misperceptions of the subject matter that has been submitted by the teacher, and the lack of implementation of a learning system that uses multimedia-based simulation especially in the subjects of biology. This study aims to design a multimedia-based interactive learning simulation on JHS Pelita Raya Jambi. The method used in the development of this system is the waterfall model (waterfall) or the classic life cycle. This study resulted an application of The Human Excretory System Simulation-Based Multimedia using Adobe Flash CS6 and actionscript 2.0. The suggestion in this study that required further development such as developing an application to the android operating system and so on, so what the expectations and goals can be run according to the desired needs.
Beri Komentar ?#(0) | Bookmark
Properti | Nilai Properti |
---|---|
ID Publisher | gdlhub |
Organisasi | STIKOM Dinamika Bangsa Jambi |
Nama Kontak | Herti Yani, S.Kom |
Alamat | Jln. Jenderal Sudirman |
Kota | Jambi |
Daerah | Jambi |
Negara | Indonesia |
Telepon | 0741-35095 |
Fax | 0741-35093 |
E-mail Administrator | elibrarystikom@gmail.com |
E-mail CKO | elibrarystikom@gmail.com |
Print ...
Kontributor...
- Nurhadi, S.Kom, M.CS dan Drs.Effiyaldi, M.M, Editor: sustriani
Download...
Download hanya untuk member.
BAB I
File : BAB I.pdf
(98687 bytes)
BAB II
File : BAB II.pdf
(319606 bytes)
BAB III
File : BAB III.pdf
(99756 bytes)
BAB IV
File : BAB IV.pdf
(373362 bytes)
BAB V
File : BAB V.pdf
(1792948 bytes)
BAB VI
File : BAB VI.pdf
(86246 bytes)
DAFTAR PUSTAKA
File : DAFTAR PUSTAKA.pdf
(11380 bytes)