Path: Top -> S1-Final Project -> Teknik Informatika -> 2015
PERANCANGAN APLIKASI REKAM MEDIS PASIEN RAWAT INAP DAN RAWAT JALAN RSUD BAYUNG LENCIR
THE DESIGN APPLICATION OF MEDICAL RECORDS INPATIENT AND OUTPATIENT AT RSUD BAYUNG LENCIR
2015Undergraduate Theses from gdlhub / 2015-04-24 15:37:26
Oleh : Sugeng Riyanto, STIKOM Dinamika Bangsa Jambi
Dibuat : 2015-04-24, dengan 7 file
Keyword : Perancangan, Aplikasi, Rekam Medis, PHP
Sumber pengambilan dokumen : CD
RSUD BAYUNG LENCIR merupakan salah satu instansi pemerintahan daerah Kecamatan Bayung Lencir Kabupaten Musi Banyuasin yang mempunyai tugas dan kewajiban melaksanakan pelayanan medis kepada masyarakat, penelitian ini dilakukan untuk menganalisa sistem pelayanan rekam medis pasien rawat inap dan rawat jalan yang ada, agar dapat mengatasi masalah-masalah yang berkaitan dengan rekam medis pasien seperti, pencarian data pasien, pencatatan data pasien dan data rekam medis pasien. Metode penelitian yang digunakan dengan menggunakan penelitian lapangan dan penelitian perpustakaan. Berdasarkan hasil penelitian menunjukkan bahwa ada beberapa kendala-kendala dari sistem pelayanan rekam medis pasien yang selama ini masih di terapkan, yaitu masih menggunakan sistem rekam medis pasien yang bersifat manual dan tidak adanya integritas data. Sehingga dalam pengolahan data rekam medis pasien membutuhkan waktu lama dalam pencarian data pasien, lamanya proses untuk melakukan pencarian data rekam medis pasien dikarenakan penumpukan data, adanya redudansi data. Dengan dikembangkan sistem baru yang komputerisasi dan data-data yang bisa langsung terintegrasi diharapkan dapat menunjang perkembangan pelayanan medis pada RSUD BAYUNG LENCIR. Berdasarkan dari hasil penelitian tersebut, penulis mencoba merancang sebuah aplikasi rekam medis pasien dengan menggunakan bahasa pemrograman PHP.
Deskripsi Alternatif :Bayung Lencirs Hospital is one of the local government agencies at Bayung Lencir Musi Banyuasin, the duty and obligation of Bayung Lencirs hospital is to give medical services to the citizen, this research was done to analyze of medical records services system inpatients and outpatients, in order to overcome the problems that related to the patient's medical record, such as patient data retrieval, recording patients data and medical records of patients. The Researchs method using field research and libraries. Based on the results, its showed that there are some obstacles on the patient's medical record services system, which is still applied, that is still using manual patient's medical record system and there is no data integrity. So in the medical record processing take a long time in data searching. These problems because of the data was stackted and there are so many redundancy data. By using this new developed system which computerized and the data can be directly integrated, we hope that it will support the medical services at Bayung Lencirs hospital. Based on this research, the authors try to design patient's medical records application using the PHP programming.
Beri Komentar ?#(0) | Bookmark
Properti | Nilai Properti |
---|---|
ID Publisher | gdlhub |
Organisasi | STIKOM Dinamika Bangsa Jambi |
Nama Kontak | Herti Yani, S.Kom |
Alamat | Jln. Jenderal Sudirman |
Kota | Jambi |
Daerah | Jambi |
Negara | Indonesia |
Telepon | 0741-35095 |
Fax | 0741-35093 |
E-mail Administrator | elibrarystikom@gmail.com |
E-mail CKO | elibrarystikom@gmail.com |
Print ...
Kontributor...
- Jasmir, S,Kom, M,Kom dan Herti Yani,S,Kom, M.S.I, Editor: sustriani
Download...
Download hanya untuk member.
BAB I
File : BAB I.pdf
(131947 bytes)
BAB II
File : BAB II.pdf
(304315 bytes)
BAB III
File : BAB III.pdf
(189620 bytes)
BAB IV
File : BAB IV.pdf
(2520789 bytes)
BAB V
File : BAB V.pdf
(2338987 bytes)
BAB VI
File : BAB VI.pdf
(87987 bytes)
DAFTAR PUSTAKA
File : DAFTAR PUSTAKA.pdf
(88973 bytes)