Path: Top -> S1-Final Project -> Teknik Informatika -> 2018

Perancangan Aplikasi E-News Sebagai Media Berita Berbasis Android (Studi Kasus : Harian Kajanglako)

DESIGN OF E-NEWS APPLICATIONS AS A MEDIA ANDROID-BASED NEWS (CASE STUDY: DAILY KAJANGLAKO)

Undergraduate Theses from gdlhub / 2018-07-16 14:22:56
Oleh : Rizki Astuti, STIKOM Dinamika Bangsa Jambi
Dibuat : 2018-05-07, dengan 7 file

Keyword : Perancangan, Aplikasi, E-news

Teknologi saat ini berkembang dengan sangat pesat, seiring dengan perkembangan ilmu pengetahuan di bidang teknologi. Salah satu bentuk perkembangan teknologi saat ini adalah Internet. Banyak manfaat yang diberikan internet salah satunya dalam dunia berita yaitu dengan adanya E-News (Electronic News). Pemberitaan melalui E-News dapat dilakukan dengan cepat, mudah , kapan saja dan dimana saja selama admin perusahaan media berita memberikan informasi terbaru dengan waktu yang efektif. Portal berita . Kajanglako merupakan salah satu penyedia informasi berita dengan memanfaatkan portal berita online di Kota Jambi dan memberikan laporan informasi ataupun kejadian yang layak untuk disampaikan melalui portal berita Jambi. Namun ditengah perkembangan teknologi saat ini media berita Kajanglako hanya menggunakan situs website untuk menyampaikan informasi berita. Namun situs website terseb¬ut tidak semua orang dapat mengaksesnya setiap saat untuk melihat pemberitaan terbaru, karena dibatasi oleh pengaksesan untuk mencari situs berita terlebih dahulu. Maka dari itu penelitian ini dilakukan untuk mengatasi masalah yang terjadi pada media berita Kajanglako. Metode penelitian yang dilakukan dengan menggunakan metode penelitian lapangan dimana meliputi obeservasi dan wawancara, dan penelitian kepustakaan. Hasil dari penelitian ini adalah sebuah aplikasi Kajanglako News berbasis android pada media portal berita Kajanglako Jambi.

Deskripsi Alternatif :

Today's technology is growing rapidly, along with the development of science in the field of technology. One form of technological development today is the Internet. Many benefits provided by the Internet one of them in the world of news is with the E-News (Electronic News). Newscasting via E-News can be done quickly, easily, anytime and anywhere as long as the news company's media admin provides the latest information with effective time. News portal. Kajanglako is one of the providers of news information by utilizing the online news portal in Jambi City and provide reports of information or events that deserve to be submitted through Jambi news portal. But amid the current technological developments Kajanglako news media only use the website website to convey news information. But the website of the website is not everyone can access it at any time to see the latest news, because it is limited by access to search for news sites first. Therefore this research is done to overcome the problems that occur in news media Kajanglako. The research method is done by using field research method which includes obeservasi and interview, and library research. The results of this research is an application based on Kajanglako News android on media news portal Kajanglako Jambi.

Beri Komentar ?#(0) | Bookmark

PropertiNilai Properti
ID Publishergdlhub
OrganisasiSTIKOM Dinamika Bangsa Jambi
Nama KontakHerti Yani, S.Kom
AlamatJln. Jenderal Sudirman
KotaJambi
DaerahJambi
NegaraIndonesia
Telepon0741-35095
Fax0741-35093
E-mail Administratorelibrarystikom@gmail.com
E-mail CKOelibrarystikom@gmail.com

Print ...

Kontributor...

  • Pembimbing : Lola Yorita Astri, ST, M.S.I dan Agus Siswanto, S.Kom, M.Kom, Editor: Calvin

Download...