Path: Top -> Kerja Praktek -> SISTEM INFORMASI -> 2019

ANALISIS DAN PENERAPAN ALGORITMA NAÏVE BAYES TERHADAP PRESTASI SISWA-SISWI PADA SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI 7 MUARO JAMBI

ANALYSIS AND APPLICATION OF THE NAÏVE BAYES ALGORITHM TO THE ACHIEVEMENT OF FEMALE STUDENTS IN STATE JUNIOR HIGH SCHOOL 7 MUARO JAMBI

Undergraduate Theses from gdlhub / 2019-10-18 14:14:29
Oleh : Riski Wulandari, Nuran Nadila, Yeni Oktapiani, STIKOM Dinamika Bangsa Jambi
Dibuat : 2019-10-18, dengan 7 file

Keyword : Sekolah Menengah Pertama, Perlombaan, Siswa-siswi, Data nilai
Sumber pengambilan dokumen : CD

Sekolah Menengah Pertama Negeri 7 Muaro Jambi beralamatkan di Jl. Lingkar Barat Km 16, Mendalo darat, Kec. Jambi luar kota, Kab. Muaro jambi yang merupakan Sekolah Menengah Pertama dalam naungan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Jambi dengan No. SK.Pendirian 0557/0/1984 yang Terakreditasi A. Dalam rangka meningkatkan kualitas sekolah, pihak sekolah memberikan perwakilan pada perlombaan OSN. Selama ini penyeleksian siswa-siswi yang akan mengikuti lomba hanya berdasarkan Peringkat / Rank, padahal tidak semua siswa-siswi yang mendapatkan peringkat di kelas itu menguasai dibidang yang dilombakan, sedangkan siswa-siswi yang tidak mendapatkan peringkat dikelasnnya terkadang lebih menguasai. Tujuan penelitian ini untuk mengolah data siswa-siswi Sekolah Menengah Pertama Negeri 7 Muaro Jambi dengan menggunakan Algoritma Naïve Bayes untuk mencari aturan Klasifikasi yang ada pada data tersebut menggunakan alat bantu Tools WEKA. Berdasarkan hasil penerapan algoritma Naïve Bayes dari total data Nilai siswa-siswi kelas 7 selama 2 semester sebanyak 196 data dan Kuesioner dengan atribut sebanyak 4 atribut. Maka di peroleh data siswa-siswi yang lebih layak untuk mengikuti lomba OSN.

Deskripsi Alternatif :

Muaro Jambi State Junior High School 7 is addressed at Jl. Lingkar Barat Km 16, Mendalo selatan, Kec. Jambi outside the city, Kab. Muaro jambi which is a Junior High School under the auspices of the Ministry of Education and Culture of Jambi Province with No. Decree of Founding 0557/0/1984 A. Accredited A. In order to improve the quality of schools, the school provides representatives in the OSN competition. During this time the selection of students who will take part in the competition is only based on Rank, whereas not all students who get ranked in that class master the competition, while students who do not get ranked in their class sometimes master. The purpose of this study is to process the data of Muaro Jambi State Junior High School students using the Naïve Bayes Algorithm to find the classification rules that exist in the data using the WEKA Tools . Based on the results of the application of the Naïve Bayes algorithm from the total data value of 7th grade students for 2 semesters as many as 196 data and questionnaires with attributes of 4 attributes. Then the data obtained by students who are more eligible to take part in the OSN competition

Beri Komentar ?#(0) | Bookmark

PropertiNilai Properti
ID Publishergdlhub
OrganisasiSTIKOM Dinamika Bangsa Jambi
Nama KontakHerti Yani, S.Kom
AlamatJln. Jenderal Sudirman
KotaJambi
DaerahJambi
NegaraIndonesia
Telepon0741-35095
Fax0741-35093
E-mail Administratorelibrarystikom@gmail.com
E-mail CKOelibrarystikom@gmail.com

Print ...

Kontributor...

  • Maria Rosario, SE, M.S.I, Editor: sukadi

Download...