Path: Top -> S1-Final Project -> Teknik Informatika -> 2013

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENGOLAHAN DATA SIMPAN PINJAM PADA KPN AL-KAROMAH KANTOR KEMETRIAN AGAMA KABUPATEN BATANG HARI

DESIGN INFORMATION SYSTEM DATA PROCESSING OF COOPERATION SAVING AND LOANS AT KPN KAROMAH OFFICE MINISTRY OF RELIGION DISTRICT BATANG HARI

Undergraduate Theses from gdlhub / 2014-01-15 11:01:23
Oleh : Rifqi Setiawan, STIKOM Dinamika Bangsa Jambi
Dibuat : 2014-01-15, dengan 7 file

Keyword : Perancangan, Sistem, Informasi, Pengolahan data, Simpan pinjam, Koperasi, Visual Basic.Net 2008
Sumber pengambilan dokumen : CD

Penelitian pada KPN Al-Karomah dilakukan untuk menganalisis sistem informasi yang ada, agar dapat mengatasi masalah-masalah yang berkaitan dengan pengolahan data simpan, pinjam, serta angsuran. Metode penelitian digunakan dengan menggunakan studi literatur dan penelitian lapangan. Hasil penelitian menunjukan beberapa kelemahan dari sistem pengolahan data Simpan Pinjam seperti pengarsipan data tidak terorganisasi dengan baik, proses pencatatan data simpan pinjam masih lambat penyampaian informasi yang tidak akurat. Penulis mencoba merancang suatu sistem baru yang terkomputerisasi berbasis orientasi objek dengan mengunakan bahasa pemrograman Visual Basic.Net 2008. Dengan adanya program ini dapat meningkatkan kinerja pengurus dalam mengolah data transaksi yang terjadi pada koperasi tersebut dan lebih terjamin nya keakuratan data.

Deskripsi Alternatif :

The reseach on KPN Al-Karomah conducted to analiyze existinginformation system, in order to overcome the problems assosiated with data processing savings, borrowing and repayment. Research methodology using literatur study and Field Research. The result showed some weakness from the saving and load data processing system such as data archiving are not well organized, saving and load data recording process in still slow delivery of incacurate information, the writer this to design a new system of computazed based object orientation using Microsoft Visual Basic.Net 2008. With this program can improve performance administrators in processing the data transactions that occur on the cooperative and its more assured accuracy of the data.

Beri Komentar ?#(0) | Bookmark

PropertiNilai Properti
ID Publishergdlhub
OrganisasiSTIKOM Dinamika Bangsa Jambi
Nama KontakHerti Yani, S.Kom
AlamatJln. Jenderal Sudirman
KotaJambi
DaerahJambi
NegaraIndonesia
Telepon0741-35095
Fax0741-35093
E-mail Administratorelibrarystikom@gmail.com
E-mail CKOelibrarystikom@gmail.com

Print ...

Kontributor...

  • Benni Purnama, SE, M.Kom dan Fachruddin, S.Pt, M.S.I , Editor: Calvin

Download...