Path: Top -> Kerja Praktek -> SISTEM INFORMASI -> 2020
PERENCANAAN ARSITEKTUR ENTERPRISE MENGGUNAKAN TOGAF ADM PADA SMP NEGERI 6 KOTA JAMBI
Oleh : Raka Krama Putra, Indok Angke, Rezza Aprizalnur, Universitas Dinamika Bangsa
Dibuat : 2020-11-26, dengan 7 file
Keyword : Arsitektur Enterprise, TOGAF ADM, Arsitektur Visi, Arsitektur Bisnis, Arsitektur Sistem Informasi, Arsitektur Teknologi
Sumber pengambilan dokumen : CD
Penerapan arsitektur enterprise bertujuan untuk menciptakan keselarasan antara bisnis dan teknologi informasi bagi kebutuhan organisasi saat ini maupun di masa akan datang. Keberhasilan penerapan arsitektur enterprise tidak terlepas dari bagaimana suatu organisasi merencanakan dan merancang arsitektur enterprise tersebut. Pemodelan enterprise dibentuk sesuai dengan aktivitas bisnis pada SMP Negeri 6 Kota Jambi yaitu aktivitas utama terdiri dari Penerimaan Siswa Baru, Operasional Akademik, dan Pelepasan Siswa. Sedangkan aktivitas pendukung meliputi Manajemen Tata Usaha, Manajemen Sarana dan Prasarana, Manajemen Laboratorium, dan Perpustakaan. Enterprise Architecture sebagai panduan dalam pengolahan data dan informasi yang terdiri dari 6 aplikasi lama dan 24 aplikasi usulan yang telah di integrasikan dan di modelkan menggunakan use case diagram dan class diagram,untuk mengintegrasikan data dan informasi sehingga dapat meningkatkan efisiensi aktifitas bisnis
Beri Komentar ?#(0) | Bookmark
Properti | Nilai Properti |
---|---|
ID Publisher | gdlhub |
Organisasi | Universitas Dinamika Bangsa |
Nama Kontak | Herti Yani, S.Kom |
Alamat | Jln. Jenderal Sudirman |
Kota | Jambi |
Daerah | Jambi |
Negara | Indonesia |
Telepon | 0741-35095 |
Fax | 0741-35093 |
E-mail Administrator | elibrarystikom@gmail.com |
E-mail CKO | elibrarystikom@gmail.com |
Print ...
Kontributor...
- Akwan Sunoto, S.Kom, M.S.I, Editor: joni
Download...
Download hanya untuk member.
BAB I
File : BAB I.pdf
(185093 bytes)
BAB II
File : BAB II.pdf
(663470 bytes)
BAB III
File : BAB III.pdf
(144235 bytes)
BAB IV
File : BAB IV.pdf
(1580396 bytes)
BAB V
File : BAB V.pdf
(899275 bytes)
BAB VI
File : BAB VI.pdf
(86666 bytes)
DAFTAR PUSTAKA
File : DAFTAR PUSTAKA.pdf
(136201 bytes)