Path: Top -> Kerja Praktek -> SISTEM INFORMASI -> 2017
PERANCANGAN WEBSITE SEBAGAI MEDIA PENJUALAN DAN PROMOSI PADA ZEE CLINIC JAMBI
DESIGN OF WEBSITE AS SALES AND PROMOTION MEDIA IN ZEE CLINIC JAMBI
Undergraduate Theses from gdlhub / 2017-10-11 09:57:42Oleh : Rahmawati, Ajeng Natasha Arifka, Tri Wahyuni, STIKOM Dinamika Bangsa Jambi
Dibuat : 2017-10-11, dengan 7 file
Keyword : Website, Penjualan, Promosi, Zee Clinic
Sumber pengambilan dokumen : CD
Pada penelitian ini permasalahan yang terjadi pada Zee Clinic Jambi yaitu promosi yang hanya digunakan hanya menggunakan brosur ataupun informasi dari konsumen yang sudah pernah ke Zee Clinic. Tujuan penelitian ini adalah menghasilkan website promosi dan penjualan pada Zee Clinic. Metode pengembangan sistem yang digunakan adalah metode waterfall. Kesimpulan yang diambil yaitu website yang dirancang dapat melakukan pengolahan data secara terkomputarisasi, pelanggan dapat melakukan pemesanan barang, dapat menyajikan laporan penjualan produk dan dapat dicetak dan Website ini akan memudahkan pelanggan melihat informasi dengan mudah.
Deskripsi Alternatif :In this study the problems that occur in Zee Clinic Jambi is a campaign that is only used only using brochures or information from consumers who have been to the Zee Clinic. The purpose of this research is to produce promotion and sales website on Zee Clinic. System development method used is waterfall method. The conclusion taken is the website designed to perform computerized data processing, the customer can order the goods, can present the product sales reports and can be printed and this Website will facilitate customers to view information easily.
Beri Komentar ?#(0) | Bookmark
Properti | Nilai Properti |
---|---|
ID Publisher | gdlhub |
Organisasi | STIKOM Dinamika Bangsa Jambi |
Nama Kontak | Herti Yani, S.Kom |
Alamat | Jln. Jenderal Sudirman |
Kota | Jambi |
Daerah | Jambi |
Negara | Indonesia |
Telepon | 0741-35095 |
Fax | 0741-35093 |
E-mail Administrator | elibrarystikom@gmail.com |
E-mail CKO | elibrarystikom@gmail.com |
Print ...
Kontributor...
- Mulyadi, S.Kom, M.S.I dan Hertiyani, S.Kom, M.S.I, Editor: sukadi
Download...
Download hanya untuk member.
BAB I PENDAHULUAN
File : BAB I PENDAHULUAN.pdf
(174329 bytes)
BAB II LANDASAN TEORI
File : BAB II LANDASAN TEORI.pdf
(300781 bytes)
BAB III METODOLOGI PENELITIAN
File : BAB III METODOLOGI PENELITIAN.pdf
(104373 bytes)
BAB IV ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM
File : BAB IV ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM.pdf
(2936219 bytes)
BAB V IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN SISTEM
File : BAB V IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN SISTEM.pdf
(2080851 bytes)
BAB VI PENUTUP
File : BAB VI PENUTUP.pdf
(86012 bytes)
Daftar Pustaka
File : Daftar Pustaka.pdf
(170764 bytes)