Path: Top -> S1-Final Project -> Teknik Informatika -> 2019
PENERAPAN DATA MINING DENGAN METODE DECISION TREE MENGGUNAKAN ALGORITMA C4.5 UNTUK MEMPREDIKSI GAYA BELAJAR YANG COCOK UNTUK SISWA SISWI (STUDI KASUS : SD SARIPUTRA)
IMPLEMENTATION OF DATA MINING WITH DECISION TREE USING C4.5 ALGORITHM TO PREDICT THE COMPACTIBLE OF LEARNING STYLE FOR STUDENTS (STUDY CASE : SD SARIPUTRA)
Undergraduate Theses from gdlhub / 2019-05-09 14:40:18Oleh : Oscario, STIKOM Dinamika Bangsa Jambi
Dibuat : 2019-05-09, dengan 7 file
Keyword : Data Mining, Decision Tree, Algoritma C4.5, Gaya Belajar
Data Mining merupakan serangkaian proses yang digunakan untuk mendapatkan informasi yang berguna dari database yang besar. SD Sariputra merupakan sekolah dasar yang didirikan pada tahun 1971. Pada proses pembelajaran di SD Sariputra Jambi, masih banyak murid yang tidak fokus atau tidak memiliki keinginan untuk belajar. Dimana kemungkinan terbesar adalah ketidak cocokan gaya belajar dan metode belajar guru tersebut. Oleh karena itu, penulis mempelajari dan melakukan analisis data mining terhadap data murid dan kepribadiannya agar data tersebut dapat berubah menjadi informasi yang berharga bagi SD Sariputra. Informasi ini diharapkan dapat membantu meningkatkan proses belajar mengajar di SD Sariputra. Penulis menggunakan hasil data quisioner pada siswa-siswi kelas 3 & 4 sebanyak 155 data siswa-siswi yang telah penulis sajikan dalam file ekstensi arff. Dalam melakukan analisis ini, penulis menggunakan tools WEKA. Metode yang digunakan adalah Decision Tree dengan Algoritma C4.5 dengan 11 attribut. Analisis tersebut menghasilkan 23 Rule. Rule tersebut dihasilkan dari hasil akhir bentuk Decision Tree.
Deskripsi Alternatif :Data Mining was a series of process that used for discovering usefull information from a huge database. SD Sariputra is a primary school was established in 1971. On studying process at SD Sariputra Jambi, there still many students that did not pay attention or have no interest in study. Where the biggest possibility is form the incompatibility of learning style and teaching method . So, the writer to study and analyze the students data and their personality to turn it into usefull information for SD Sariputra. Writer hope this information will help improve the study process at SD Sariputra. Writer use quisioner result data from grade 3 & 4 with about 155 students data and present it in arff file extention. In doing this analysis, writer use WEKA tools, Decision Tree method and C4.5 Algorithm with 11 attributes. This analyze produce 23 rules. This rules were produced by te final result of Decision Tree shapes.
Beri Komentar ?#(0) | Bookmark
Properti | Nilai Properti |
---|---|
ID Publisher | gdlhub |
Organisasi | STIKOM Dinamika Bangsa Jambi |
Nama Kontak | Herti Yani, S.Kom |
Alamat | Jln. Jenderal Sudirman |
Kota | Jambi |
Daerah | Jambi |
Negara | Indonesia |
Telepon | 0741-35095 |
Fax | 0741-35093 |
E-mail Administrator | elibrarystikom@gmail.com |
E-mail CKO | elibrarystikom@gmail.com |
Print ...
Kontributor...
- Pembimbing : Jasmir, S.Kom, M.Kom dan Yudi Novianto, S.Kom, M.S.I, Editor: Calvin
Download...
Download hanya untuk member.
Bab 1
File : Bab 1.pdf
(206442 bytes)
Bab 2
File : Bab 2.pdf
(675241 bytes)
Bab 3
File : Bab 3.pdf
(199649 bytes)
Bab 4
File : Bab 4.pdf
(601028 bytes)
Bab 5
File : Bab 5.pdf
(2709826 bytes)
Bab 6
File : Bab 6.pdf
(204230 bytes)
Daftar Pustaka
File : Daftar Pustaka.pdf
(90545 bytes)