Path: Top -> S1-Final Project -> Sistem Informasi -> 2019

ANALISIS KUALITAS WEBSITE DENGAN METODE WEBQUAL PADA V-TECH KOMPUTER JAMBI

WEBSITE QUALITY ANALYSIS WITH WEBQUAL METHOD IN JAMBI V-TECH COMPUTER.

Undergraduate Theses from gdlhub / 2019-06-21 09:28:31
Oleh : Octaviani AG, STIKOM Dinamika Bangsa Jambi
Dibuat : 2019-06-21, dengan 7 file

Keyword : Analisis Website, Usability, Information Quality, Interaction Quality, Kepuasan Pengguna, Webqual (Website Quality).

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui kualitas website dengan menggunakan metode Webqual . Perhitungan dilakukan dengan cara menganalisis skenario yang telah diselesaikan dan menganalisis kuesioner pada masyarakat Jambi, kemudian dihitung berdasarkan rumus Regresi Linear Berganda dengan menggunakan SPSS. Selanjutnya, hasil perhitungan dari kuesioner dan Task Skenario yang telah dijalani dan disebarkan kepada 30 responden dijadikan dasar dalam merumuskan saran dan rekomendasi yang tepat. Hasil dari penelitian ini yaitu sebuah saran dan rekomendasi umtuk meningkatkan kualitas dari website V-Tech Komputer Jambi.

Deskripsi Alternatif :

The purpose of this study is to determine the quality of the website using the Webqual method. The calculation is done by analyzing the completed scenario and analyzing the questionnaire on the Jambi community, then calculated based on the Multiple Linear Regression formula using SPSS. Furthermore, the results of calculations from questionnaires and Task Scenarios that have been undertaken and distributed to 30 respondents are used as the basis for formulating appropriate recommendations and recommendations. The results of this study are suggestions and recommendations for improving the quality of the V-Tech Komputer Jambi website.

Beri Komentar ?#(0) | Bookmark

PropertiNilai Properti
ID Publishergdlhub
OrganisasiSTIKOM Dinamika Bangsa Jambi
Nama KontakHerti Yani, S.Kom
AlamatJln. Jenderal Sudirman
KotaJambi
DaerahJambi
NegaraIndonesia
Telepon0741-35095
Fax0741-35093
E-mail Administratorelibrarystikom@gmail.com
E-mail CKOelibrarystikom@gmail.com

Print ...

Kontributor...

  • Beny S.Kom, M.Sc dan Herti Yani, S.Kom, M.S.I, Editor: sukadi

Download...