Path: Top -> Kerja Praktek -> TEKNIK INFORMATIKA -> 2017

PERANCANGAN APLIKASI SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS SPOT FOTO KOTA JAMBI BERBASIS ANDROID

THE DESIGN OF GEOGRAPHIC INFORMATION SYSTEM APPLICATION SPOT PHOTO JAMBI CITY BASED ON ANDROID

Undergraduate Theses from gdlhub / 2017-10-13 11:59:09
Oleh : Nurdiansyah Saputra, Riki Wahyudi, Elisabet Simarmata, STIKOM Dinamika Bangsa Jambi
Dibuat : 2017-10-13, dengan 7 file

Keyword : Android, Aplikasi, Perancangan, Sistem Informasi Geoografis, Spot Foto
Sumber pengambilan dokumen : CD

Tempat-tempat bagus dan indah seperti restoran, cafe, ataupun tempat wisata saat ini sangat mudah menarik seseorang untuk berkunjung kesana dan tentunya ingin mengabadikan momen disaat orang itu berkunjung dengan cara berfoto. Khususnya Kota Jambi yang memiliki banyak lokasi bagus yang menjadi spot foto bagi para pengunjungnya, namun orang-orang umumnya akan terkendala dalam menemukan lokasi yang sedang ingin dikunjunginya yang biasanya terjadi pada lokasi baru yang belum banyak diketahui oleh orang banyak. Aplikasi Sistem Informasi Geografis adalah media yang dapat digunakan untuk menemukan suatu lokasi yang diinginkan yang melibatkan perangkat bergerak seperti ponsel berbasis android. Spot foto adalah pengambilan gambar atau foto dari peristiwa yang tidak terjadwalkan, biasanya pengambilan foto ini dilakukan secara spontan di berbagai lokasi yang dianggap bagus. Dalam penelitian ini, peneliti menggunakan model waterfall. Tujuan dari penelitian ini untuk merancang aplikasi sistem informasi geografis spot foto Kota Jambi berbasis android yang mampu membantu seseorang dalam menemukan lokasi spot foto yang diinginkan yang ada di Kota Jambi. Aplikasi ini menggunakan bantuan dari Google Maps untuk penentuan titik lokasi dan bantuan navigasi

Deskripsi Alternatif :

Nice and beautiful places such as restaurants, cafes, or tourist attractions in the present time is very easy to attract someone to visit there and of course want to capture the moment when the person was visiting by way of taking pictures.

Especially the city of Jambi which has many good locations that became a spot photo for the visitors, But people will generally be constrained to find the location they want to visit that usually happens at a new location that has not been widely known by the crowd.Geographic Information System Application is a medium that can be used to find a desired location that involves mobile devices such as android based phones. Spot photo is taking pictures or photos of events that are not scheduled, Usually taking photos is done spontaneously in various locations that are considered good. In this study, researchers used the waterfall model. The purpose of this research is to design a geographic information system application spot photo Jambi city based on android Which is able to help someone in finding the desired spot photo location in the city of Jambi. This app uses help from Google Maps for location point determination and navigation assistance

Beri Komentar ?#(0) | Bookmark

PropertiNilai Properti
ID Publishergdlhub
OrganisasiSTIKOM Dinamika Bangsa Jambi
Nama KontakHerti Yani, S.Kom
AlamatJln. Jenderal Sudirman
KotaJambi
DaerahJambi
NegaraIndonesia
Telepon0741-35095
Fax0741-35093
E-mail Administratorelibrarystikom@gmail.com
E-mail CKOelibrarystikom@gmail.com

Print ...

Kontributor...

  • Abdul Rahim, S.Kom, M.Kom, Editor: sukadi

Download...