Path: Top -> S1-Final Project -> Teknik Informatika -> 2017
PERANCANGAN APLIKASI MEDIA PEMBELAJARAN UJIAN NASIONAL SEKOLAH DASAR ( STUDI KASUS : SD N 28/IV JAMBI )
DESIGN APPLICATIONS LEARNING MEDIA OF NATIONAL EXAM PRIMARY SCHOOL (CASE STUDY: SDN 28 / IV JAMBI)
Undergraduate Theses from gdlhub / 2017-05-03 20:52:57Oleh : Muhammad Januri, STIKOM Dinamika Bangsa Jambi
Dibuat : 2017-05-03, dengan 7 file
Keyword : Perancangan Aplikasi, Media Pembelajaran, Android
Ujian Nasional adalah salah satu standar penilaian yang ada dalam dunia pendidikan saat ini, dan untuk itu dibutuhkan perangkat-perangkat pendukung dalam media pembelajaran terlebih sebagai pedoman siswa dalam kompetensi belajarnya. Pembelajaran materi Ujian Nasional yang di berikan guru Sekolah Dasar saat ini kebanyakan masih terpaku antara siswa dan pengajarnya sedangkan penggunaan teknologi belum di optimalkan dengan baik. Dengan perkembangan teknologi terutama teknologi komunikasi dan teknologi informasi, yang telah mempengaruhi seluruh aspek kehidupan tak terkecuali dunia pendidikan yang dapat digunakan sebagai media pembelajaran contohnya adalah aplikasi berbasis android. Media pembelajaran secara umum dimanfaatkan sebagai alat bantu proses belajar mengajar. Untuk itu Perancangan Aplikasi Media Pembelajaran Ujian Nasional Sekolah Dasar ( Studi Kasus : SD N 28/Iv Jambi ) dirancang untuk digunakan sebagai media pendukung dalam pembelajaran. Untuk membantu proses analisa sistem dan perancangan sistem digunakan alat perancangan sistem yaitu Use Case Diagram, Activity Diagram dan Class Diagram. Metode yang digunakan adalah Model Waterfall yang pengerjaannya dilakukan langkah demi langkah yang dimulai dari level analisa kebutuhan sistem, desain sistem sistem, implementasi dan pengujian unit, pengujian sistem dan perawatan sistem. Perancangan sistem informasi ini menggunakan bahasa pemograman PHP dan MySQL sebagai DBMS nya dan dirancang menggunakan Aplikasi Adobe Dreamweaver. Dan untuk aplikasi Android dibuat dengan mengunakan Software Android Studio
Deskripsi Alternatif :National Exam is one of the assessment standards in the world of education today, and for the required devices supporting the learning media first as a guide students in their learning competencies. Learning material provided in the National Examination Elementary School teacher today mostly still glued between students and instructors, while the use of technology is not optimized properly. With the development of technology, especially information technology and communications technology, which has affected all aspects of life not to mention the world of education that can be used as a medium of learning example is android based application. Media education in general, be used as tools of teaching and learning process. For the Media Application Design Education of National Primary School Examination (Case Study: SD N 28/IV Jambi) is designed to be used as supporting media in learning. To help the process of system analysis and system design system design tool that is used Use Case Diagrams, Activity Diagrams and Class Diagrams. The method used is the Waterfall Model that the process is done step by step starting level system requirements analysis, system design system, implementation and unit testing, system testing and system maintenance. This information system design using programming language PHP and MySQL as its DBMS and applications designed using Adobe Dreamweaver. And for Android apps created using the Android Software Studio
Beri Komentar ?#(0) | Bookmark
Properti | Nilai Properti |
---|---|
ID Publisher | gdlhub |
Organisasi | STIKOM Dinamika Bangsa Jambi |
Nama Kontak | Herti Yani, S.Kom |
Alamat | Jln. Jenderal Sudirman |
Kota | Jambi |
Daerah | Jambi |
Negara | Indonesia |
Telepon | 0741-35095 |
Fax | 0741-35093 |
E-mail Administrator | elibrarystikom@gmail.com |
E-mail CKO | elibrarystikom@gmail.com |
Print ...
Kontributor...
- Pembimbing : Nurhadi, S.Kom, M.Cs dan M. Riza Pahlevi B, M.Kom, Editor: Calvin
Download...
Download hanya untuk member.
BAB I
File : BAB I.pdf
(144056 bytes)
BAB II
File : BAB II.pdf
(1127937 bytes)
BAB III
File : BAB III.pdf
(194684 bytes)
BAB IV
File : BAB IV.pdf
(1127815 bytes)
BAB V
File : BAB V.pdf
(1090247 bytes)
BAB VI
File : BAB VI.pdf
(86350 bytes)
DAFTAR PUSTAKA
File : DAFTAR PUSTAKA.pdf
(41121 bytes)