Path: Top -> Kerja Praktek -> SISTEM KOMPUTER -> 2019

PERANCANGAN ALAT PENJERNIH AIR SUMUR OTOMATIS BERBASIS MIKROKONTROLER ATMEGA16 DI WILAYAH PERUMAHAN ARTAULI 2 PALMERAH JAMBI

THE DESIGN OF THE AUTOMATIC WATER WELLS OF SHARP TOOLS BASED MICROCONTROLLER ATMEGA16 IN RESIDENTIAL AREAS ARTAULI 2 PALMERAH JAMBI

Undergraduate Theses from gdlhub / 2019-10-23 14:07:14
Oleh : Muhammad Fikri, Joni Wahyu Utomo, Fajar Dwi Wijayanto, STIKOM Dinamika Bangsa Jambi
Dibuat : 2019-10-23, dengan 7 file

Keyword : Air sumur, Penjernih air mekanik Mikrokontroler Atmega16, Sensor Ultrasonik, Sensor Turbidity, Pompa Air, Pasir Silika, Mangan Zeloit, Karbon Aktif
Sumber pengambilan dokumen : CD

Air merupakan bahan yang tidak dapat dipisahkan dari kehidupan manusia dan segala aktivitasnya, sehingga menjadikan air sebagai kebutuhan pokok bagi kehidupan. Saat semakin banyaknya perumahan yang dibangun, maka semakin banyak saluran-saluran air yang bermunculan, yang mengakibatkan tidak sedikit perumahan warga yang tidak terjangkau atau tidak mempunyai air bersih dikarenakan daerah tempat tinggal mereka memiliki air yang tidak layak digunakan untuk kebutuhan sehari-hari, seperti air sumur yang terkontaminasi zat Besi (Fe) dan Mangan (Mn) yang mengakibatkan warna air sumur menjadi kuning-coklat. Oleh sebab itu dilakukan penelitian menggunakan sensor turbidity yang mampu mengukur tingkat kejernihan air, sehingga masyarakat dapat memperoleh alat untuk menjernihkan air yang sudah terkontaminasi zat Besi (Fe) dan Mangan (Mn). Perancangan alat ini menggunakan mikrokontroler Atmega16 sebagai pusat pemrosesan data, sensor turbidity sebagai pembaca tingkat kejernihan air sumur yang digunakan, hasil dari pembacaan sensor turbidity akan dikirimkan kepada mikrokontroler berupa data ADC sehingga dapat diproses oleh mikrokontroler. Hasil pemrosesan alat ini berupa air yang sudah jernih, sehingga dapat digunakan masyarakat untuk keperluan non konsumsi sehari - hari

Deskripsi Alternatif :

Water is a material which can not be separated from human life and all its activities, making the water as a basic requirement for life. While more housing was built, then more and more water channels are popping up, which resulted in not a few citizens who are not affordable housing or have no clean water because of their residence area have water that is not feasible to use for daily necessities, such as water wells are contaminated iron (Fe) and Manganese (Mn) which resulted in the color of well water turn yellow-brown. Therefore conducted research using the turbidity sensor is able to measure the degree of clarity of the water, so that the public can obtain the tools to purify water that is already contaminated iron (Fe) and Manganese (Mn). The design of this tool using the Atmega16 microcontroller as the central data processing, turbidity sensors as readers rate the clarity of well water is used, the result of turbidity sensor readings will be sent to the microcontroller form data ADC so it can be processed by a microcontroller. This tool processing results in the form of water already clear, so that can be used in the community for the purposes of non-consumption a day-day.

Beri Komentar ?#(0) | Bookmark

PropertiNilai Properti
ID Publishergdlhub
OrganisasiSTIKOM Dinamika Bangsa Jambi
Nama KontakHerti Yani, S.Kom
AlamatJln. Jenderal Sudirman
KotaJambi
DaerahJambi
NegaraIndonesia
Telepon0741-35095
Fax0741-35093
E-mail Administratorelibrarystikom@gmail.com
E-mail CKOelibrarystikom@gmail.com

Print ...

Kontributor...

  • Desi Kisbianty, ST, M.S.I, Editor: sukadi

Download...