Path: Top -> S1-Final Project -> Teknik Informatika -> 2015

GAME EDUKASI JELAJAH KEBUDAYAAN JAMBI BERBASIS ANDROID

EDUCATION GAME BASED JAMBI CRULSING CULTURE ANDROID

Undergraduate Theses from gdlhub / 2017-10-09 11:35:49
Oleh : M Riqki Afandi, STIKOM Dinamika Bangsa Jambi
Dibuat : 2015-10-21, dengan 7 file

Keyword : Game Edukasi, Kebudayaan Jambi, Android
Sumber pengambilan dokumen : CD

Perkembangan teknologi yang sangat pesat secara perlahan hadir di dunia pendidikan. Game edukasi merupakan bentuk dari multimedia yang mengemas program pembelajaran berwujud game, jadi di samping bersifat permainan, juga bersifat mendidik. Game edukasi jelajah kebudayaan jambi merupakan sebuah game yang bisa digunakan untuk sarana belajar sambil bermain pada usia 6 hingga 13 tahun karena proses nya yang mudah dan menyenangkan. Seperti yang kita tahu pengenalan budaya merupakan salah satu pembelajaran yang sangat penting khususnya bagi generasi yang akan datang, serta alangkah baiknya jika budaya jambi yang memiliki berbagai macam keunikan ragam budaya dapat kita ajarkan untuk generasi yang akan datang. Dengan adanya game edukasi jelajah kebudayaan jambi ini, diharapkan mereka bisa membantu dalam mempelajari berbagai macam budaya dengan metode yang lebih inovatif serta dapat meningkatkan semangat anak untuk belajar dan kemampuan mengenal budaya yang ada di provinsi jambi.. Hasil akhir dari aplikasi game edukasi yang dibangun adalah dapat menampilkan informasi rumah adat, pakaian adat, tarian daerah, dan senjata tradisional setiap daerah yang ada didalam provinsi jambi. Game edukasi jelajah kebudayaan jambi ini dapat digunakan pada mobile device dengan sistem operasi android.

Deskripsi Alternatif :

Rapid technological developments are slowly presence in the world of education. Educational game is a form of multimedia learning program package the tangible game, so in addition to be a game, too didactic. Educational game jambi cruising culture is a game that can be used for means of learning while playing at age 6 to 13 years because of its process easy and enjoyable. As we know the introduction of the learning culture is one that is particularly important for future generations, and it would be nice if jambi cultural uniqueness that has a wide range of cultural diversity can we teach to generations to come. With the educational game jambi cruising culture, it is hoped they can help in studying various cultures with more innovative methods and can improve the spirit of a child to learn and the ability to know the culture in the province of Jambi .. The end result of the application of educational games built is can display information about custom homes, traditional costumes, dances, and traditional weapons each area that are in the province of Jambi. Educational game jambi cruising culture can be used on mobile devices with android operating system.

Beri Komentar ?#(0) | Bookmark

PropertiNilai Properti
ID Publishergdlhub
OrganisasiSTIKOM Dinamika Bangsa Jambi
Nama KontakHerti Yani, S.Kom
AlamatJln. Jenderal Sudirman
KotaJambi
DaerahJambi
NegaraIndonesia
Telepon0741-35095
Fax0741-35093
E-mail Administratorelibrarystikom@gmail.com
E-mail CKOelibrarystikom@gmail.com

Print ...

Kontributor...

  • Kurniabudi, S.Kom, M.Kom dan Sharipuddin, S.Kom, M.Kom , Editor: sukadi

Download...