Path: Top -> S1-Final Project -> Sistem Komputer -> 2011

PERANCANGAN ROBOT PEMBERSIH LANTAI BERBASIS MIKROKONTROLLER ATMEGA 8535

FLOOR CLEANING ROBOT DESIGN BASED microcontroller ATMega 8535

2011
Undergraduate Theses from gdlhub / 2012-06-21 15:50:40
Oleh : Mika Nurdiansyah, STIKOM Dinamika Bangsa Jambi
Dibuat : 2012-06-21, dengan 7 file

Keyword : Mikrokontroler, Ping sensor, Motor Servo

Robot pembersih lantai berbasis mikrokontroller Atmega 8535 merupakan robot yang dapat menyedot debu dan mengepel lantai serta menghindari rintangan. Sejalan dengan perkembangan teknologi, sistem pengaturan dewasa ini mengalami perkembangan yang sangat pesat dan telah mejadi teknologi yang diterapkan dalam banyak sistem. Robot pembersih lantai berbasis mikrokontroller Atmega 8535 menggunakan ping sensor sebagai pendeteksi jarak, serta menggunakan mikrokontroller Atmega 8535 sebagai kendali utama. pada robot pembersih lantai yang berjalan dengan roda dengan motor servo sebagai aktuatornya.

Deskripsi Alternatif :

Microcontroller-based robotic floor cleaners Atmega 8535 is a robot that can be vacuumed and mopped the floor and avoid obstacles. In line with developments in technology, today's regulatory system has developed very rapidly and was becoming the technology applied in many systems. Robotic floor cleaner designed this 8535-based microcontroller Atmega using the ping sensor as a detector distance. 8535 Role Atmega microcontroller on the robot floor cleaner is the main control. In the robotic floor cleaner that goes with the wheel design writer with a servo motor as aktuator.

Beri Komentar ?#(0) | Bookmark

PropertiNilai Properti
ID Publishergdlhub
OrganisasiSTIKOM Dinamika Bangsa Jambi
Nama KontakHerti Yani, S.Kom
AlamatJln. Jenderal Sudirman
KotaJambi
DaerahJambi
NegaraIndonesia
Telepon0741-35095
Fax0741-35093
E-mail Administratorelibrarystikom@gmail.com
E-mail CKOelibrarystikom@gmail.com

Print ...

Kontributor...

  • Kurniabudi, S.Kom, M.Kom dan Desi Kisbianty, ST, Editor: fachruddin

Download...