Path: Top -> S1-Final Project -> Teknik Informatika -> 2016
PERANCANGAN SISTEM PEMBAYARAN SUMBANGAN PENYELENGGARAAN PENDIDIKAN BERBASIS PHP PADA SMK NEGERI 1 MUARA BUNGO
DONATION PAYMENT SYSTEM DESIGN PROVIDING EDUCATION BASED PHP MYSQL at SMK NEGERI 1 MUARA BUNGO
Undergraduate Theses from gdlhub / 2016-12-19 09:32:11Oleh : Mentari Aprillia, STIKOM Dinamika Bangsa Jambi
Dibuat : 2016-12-19, dengan 7 file
Keyword : Designing, Payment SPP, Programming languages PHP MySQL
Sumber pengambilan dokumen : CD
Kurangnya sistem yang terkomputerisasi menyebabkan waktu menjadi kendala yang ditimbulkan dalam memberikan data atau informasi yang dibutuhkan, sehingga dibutuhkan pemecahan yang tepat untuk mengatasi masalah tersebut yaitu dengan menggunakan sistem yang sudah komputerisasi. Karena sistem yang sudak terkomputerisasi memiliki manfaat yang besar dalam aktivitas dan pekerjaan manusia sehari-hari. Salah satu aktivitas yang membutuhkan sistem yang terkomputerisasi adalah sistem pembayaran SPP yang dibuat dengan menggunakan bahasa pemrograman PHP MySQL, dengan adanya sistem yang sudah terkomputerisasi ini diharapkan keefektifan dan keefesienan waktu, data dan informasi yang dihasilkan juga akan lebih tepat, akurat dan berimbang.
Deskripsi Alternatif :The lack of a computerized system causes a time constraint posed to provide data or information that is needed , and so we need appropriate solutions to overcome this problem is by using a system that is already computerized . Because sudak computerized systems have a great advantage in human activities and work everyday . One of the activities that require a computerized system is a system of tuition payments are made using programming languages PHP MySQL , with the computerized system is expected effectiveness and keefesienan time , the data and information generated will also be more precise , accurate and balanced .
Beri Komentar ?#(0) | Bookmark
Properti | Nilai Properti |
---|---|
ID Publisher | gdlhub |
Organisasi | STIKOM Dinamika Bangsa Jambi |
Nama Kontak | Herti Yani, S.Kom |
Alamat | Jln. Jenderal Sudirman |
Kota | Jambi |
Daerah | Jambi |
Negara | Indonesia |
Telepon | 0741-35095 |
Fax | 0741-35093 |
E-mail Administrator | elibrarystikom@gmail.com |
E-mail CKO | elibrarystikom@gmail.com |
Print ...
Kontributor...
- Desi Kisbianty, ST, M.S.I dan Irawan, S.Kom, M.Kom, Editor: sukadi
Download...
Download hanya untuk member.
DAFTAR PUSTAKA
File : DAFTAR PUSTAKA.pdf
(145520 bytes)
BAB VI
File : BAB VI.pdf
(86065 bytes)
BAB V
File : BAB V.pdf
(2333664 bytes)
BAB III
File : BAB III.pdf
(25139 bytes)
BAB IV
File : BAB IV.pdf
(699680 bytes)
BAB II
File : BAB II.pdf
(336623 bytes)
BAB I
File : BAB I.pdf
(94112 bytes)