Path: Top -> S1-Final Project -> Sistem Informasi -> 2018
PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PRESENSI SISWA BERBASIS SCANEQR CODE DAN PENGENALAN WAJAH DI MADRASAH ALIYAH SUBULUSSALAM MENDAHARA TENGAH
DESIGN OF STUDENT PRESENCE INFORMATION SYSTEM BASED SCAN QR CODE AND FACE RECOGNITION IN MADRASAH ALIYAH SUBULUSSALAM MENDAHARA TENGAH
Undergraduate Theses from gdlhub / 2018-12-14 15:17:59Oleh : M. Efendi, STIKOM Dinamika Bangsa Jambi
Dibuat : 2018-12-14, dengan 7 file
Keyword : Presensi Berbasis Scane QR Code dan pengenalan wajah
Sumber pengambilan dokumen : CD
Madrasah Aliyah Subulussalam merupakan madrasah menengah atas yang satu-satunya di desa mendahara tengah. Dimana proses pengolahan data presensi saat ini dilakukan secara manual, presensi yang dilakukan secara manual banyak memiliki kekurangan yaitu data yang tidak valid, sering hilangnya data dan sering terjadi manipukasi data serta pembuatan laporan yang belum begitu baik. Tujuan dari penelitian ini adalam menganalisa proses presensi yang terjadi pada Madrasah Aliyah Subulussalam, membuat perancangan sistem informasi presensi siswa berbasis scane QR Code dan pengenalan wajah di Madrasah Aliyah Subulussalam mendahara tengah, alat bantu pengembangan sistem use case diagram, class diagram dan activity diagram, serta mengunakan visual basic 2015 untuk membuat program dan MySQL sebagai database nya. Adapun hasil analisis, implementasi dan pengujian yang telah dilakukan menghasilkan sistem informasi prensensi yang dapat membantu dalam pengolahan data presensi dengan mudah dan cepat.
Deskripsi Alternatif :Islamic senior high school Sabussalam is only islamic senior high school in mendahara tengah. Where the process of presence data processing is currently done manually, the presences are done manually many have invalid, often the loss of data and than data manipulation and reporting are not good. The purpose of this study is to analyze the presentation process that occurred at islamic senior hight school subulussalam. Creating the design of student presence information system based on scane QR code and face recognition at islamic senior high school Sabussalam. System development use case diagrams, as well as using visual basic .net 2015 to create programs and mysql as a database. The results of analysis, implementation and testing that have been done to produce prensence information system that can assist in the processing of data easily and quickly.
Beri Komentar ?#(0) | Bookmark
Properti | Nilai Properti |
---|---|
ID Publisher | gdlhub |
Organisasi | STIKOM Dinamika Bangsa Jambi |
Nama Kontak | Herti Yani, S.Kom |
Alamat | Jln. Jenderal Sudirman |
Kota | Jambi |
Daerah | Jambi |
Negara | Indonesia |
Telepon | 0741-35095 |
Fax | 0741-35093 |
E-mail Administrator | elibrarystikom@gmail.com |
E-mail CKO | elibrarystikom@gmail.com |
Print ...
Kontributor...
- Benni Purnama, SE, M.Kom dan Ahmad Husaein, M.Kom, Editor: sustriani
Download...
Download hanya untuk member.
BAB 1
File : BAB 1.pdf
(130471 bytes)
BAB II
File : BAB II.pdf
(424302 bytes)
BAB III
File : BAB III.pdf
(117677 bytes)
BAB IV
File : BAB IV.pdf
(1821424 bytes)
BAB V
File : BAB V.pdf
(1232807 bytes)
BAB VI
File : BAB VI.pdf
(85955 bytes)
DAFTAR PUSTAKA
File : DAFTAR PUSTAKA.pdf
(90593 bytes)