Path: Top -> S1-Final Project -> Sistem Informasi -> 2016
PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN V-BELT ALAT BERAT PADA CV.INDOBEARINGS MAKMUR
SALES INFORMATION SYSTEM DESIGN FOR V-BELT OF HEAVY EQUIPMENT AT CV. INDOBEARINGS MAKMUR
Undergraduate Theses from gdlhub / 2016-10-17 02:18:48Oleh : Maria Indriani, STIKOM Dinamika Bangsa Jambi
Dibuat : 2016-10-17, dengan 7 file
Keyword : Sistem Informasi, Penjualan, V-Belt Alat Berat, CV. Indobearings Makmur
Sumber pengambilan dokumen : CD
CV. Indobearings Makmur merupakan salah satu supplier V-Belt alat berat di kota jambi yang berlokasi di Jln. DI Panjaitan no.17 kebun handil. Pada saat ini CV.Indobearings Makmur dalam pencatatan data-data pelanggan, data stok barang dan data penjualan spare part V-Belt alat berat masih menggunakan sistem manual sehingga kurang efktif dan memakan waktu yang lama pembuatan laporan. Tujuan penelitian ini adalah menghasilkan Sistem Informasi penjualan V-belt Alat berat pada CV. Indobearings Makmur. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian kualitatif dengan metode pengembangan sistem yang digunakan yaitu model waterfall, dan metode pengujian sistem menggunakan balck-box testing. Sistem informasi yang dirancang ini dapat melakukan pencatatan data-data penjualan, data pelanggan dan data stok barang dengan antarmuka sistem sehingga data tersimpan di dalam sistem dengan baik, sistem informasi yang dirancang dapat mengelola data penjualan yang dibedakan berdasarkan penjualan grosir dan eceran, sistem informasi yang dirancang ini juga , dapat menyajikan laporan penerimaan dan laporan penjualan V-belt alat berat pada CV. Indobearings Makmur secara tepat
Deskripsi Alternatif :CV. Indobearings Makmur is one of the V-belt supplier of heavy equipment in the city which is located Jl. DI . Panjaitan no.17 kebun handil. At the present, in the recording of customer data, inventory data and sales data spare parts of heavy equipment V-belt at CV. Indobearings Makmur are still using the manual system that less effective and time consuming for report preparation. The purpose of this study is to produce the information system of V-belt sales of heavy equipment at CV. Indobearings Makmur. The research method used in this research is qualitative with waterfall model as its method of system development, as system testing method using black-box testing. The information system which is designed can record sales data, customer data and inventory data to the interface system so that the data will be stored in the system properly, designed information system can also manage sales data differentiated by wholesale and retail sales. The information systems can also produce the receiving reports and sales reports of V-belt of heavy equipment at CV. Indobearings Makmur appropriately
Beri Komentar ?#(0) | Bookmark
Properti | Nilai Properti |
---|---|
ID Publisher | gdlhub |
Organisasi | STIKOM Dinamika Bangsa Jambi |
Nama Kontak | Herti Yani, S.Kom |
Alamat | Jln. Jenderal Sudirman |
Kota | Jambi |
Daerah | Jambi |
Negara | Indonesia |
Telepon | 0741-35095 |
Fax | 0741-35093 |
E-mail Administrator | elibrarystikom@gmail.com |
E-mail CKO | elibrarystikom@gmail.com |
Print ...
Kontributor...
- Fachruddin, S.Pt, M.S.I dan Maitri Rahmadhani, S.S.,M.Hum, Editor: sukadi
Download...
Download hanya untuk member.
BAB I
File : BAB I.pdf
(175666 bytes)
Bab II
File : Bab II.pdf
(342187 bytes)
BABIII
File : BABIII.pdf
(103208 bytes)
bab iv
File : bab iv.pdf
(965769 bytes)
BAB V
File : BAB V.pdf
(1386268 bytes)
BABVI
File : BABVI.pdf
(8279 bytes)
DAFTARPUSTAKA
File : DAFTARPUSTAKA.pdf
(87602 bytes)