Path: Top -> S1-Final Project -> Sistem Informasi -> 2018

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI TRANSAKSI TIKET DAN PENGIRIMAN PAKET PADA TEBO GEMILANG JAMBI

TIKET SALES APPLICATION DESIGN AND DELIVERY OF GOODS IN A WEB BASED TRAVEL TEBO GEMILANG JAMBI

Undergraduate Theses from gdlhub / 2018-09-27 10:55:29
Oleh : Mabrur, STIKOM Dinamika Bangsa Jambi
Dibuat : 2018-09-27, dengan 7 file

Keyword : Information Systems, Sales, Website
Sumber pengambilan dokumen : CD

Tebo Gemilang merupakan salah satu perusahaan perorangan yang bergerak pada bidang transportasi darat. Permasalahan yang terdapat pada Tebo Gemilang adalah pelayanan pemesanan tiket travel, pengecekan jadwal, pengecekan ketersediaan kursi pada Tebo Gemilang masih dilakukan dengan secara manual, belum adanya media alternative dalam Penyediaan Informasi jadwal keber-angkatan serta pemesanan tiket pada Tebo Gemilang yang saat ini hanya dapat dilakukan melalui Telepon atau datang langsung ke Tebo Gemilang. Dari permasalahan yang telah diuraikan diat-as maka penulis tertarik untuk membangun sebuah program aplikasi website yang diharapkan dapat memberikan dampak yang sangat penting dalam mendapatkan informasi yang akurat dan cepat.Metode pendekatan yang digunakan dalamperancangan sistem ini adalah metode pendekatan berorientasi objek dengan menggunakan Waterfall sebagai metode pengembangannya. Alat yang digunakan untuk merancang sistem, yaitu UML (Unified Modeling Language) berupa activity diagram, use case diagram, dan class diagram. Teknik pengumpulan data, menggunakan wawancara dan observasi. Dan aplikasi yang digunakan dalam pembuatan sistem yaitu PHP (Personal Home Page) sebagai Web Server dan MySQL sebagai Database.Perancangan system informasi ini, diharapkan dapat meningkatkan pelayanan pe-rusahaan terhadap konsumen khususnya dalam memperoleh informasi dan pemesanan.

Deskripsi Alternatif :

Tebo Gemilang is one of individual companies engaged in the field of land transport. The problems found in the Resounding Tebo Gemilang is a service of the ticket booking travel, checking schedules, check the availability of seats on a Tebo Gemilang is still done manually, not with the existence of alternative media in providing Information mind my schedule-force as well as booking tickets at Tebo Gemilang Scintillating currently can only be done by phone or come directly to Tebo Gemilang. Of the problems that have been described or-us then the author is interested in building a website application program which is expected to be able to provide a very important impact in getting accurate information and quick. The method of approach used dalamperancangan this system is a method of object-oriented approach using the Waterfall as a method of development. Tool used to design the system, i.e. the UML (Unified Modeling Language) in the form of activity diagrams, use case diagrams, and class diagrams. Data collection techniques, using interviews and observations. And applications used in the manufacture of the system i.e. PHP (Personal Home Page) as a Web Server and MySQL as the Database. The design of this information system, is expected to improve services pe-rusahaan against consumers in particular in obtain information and reservations

Beri Komentar ?#(0) | Bookmark

PropertiNilai Properti
ID Publishergdlhub
OrganisasiSTIKOM Dinamika Bangsa Jambi
Nama KontakHerti Yani, S.Kom
AlamatJln. Jenderal Sudirman
KotaJambi
DaerahJambi
NegaraIndonesia
Telepon0741-35095
Fax0741-35093
E-mail Administratorelibrarystikom@gmail.com
E-mail CKOelibrarystikom@gmail.com

Print ...

Kontributor...

  • Akwan Sunoto, S.Kom, M.S.I dan Hendrawan,S.Kom, M.S.I, Editor: sukadi

Download...