Path: Top -> S1-Final Project -> Sistem Informasi -> 2018
PERANCANGAN SISTEM INFORMASI RESERVASI HOTEL BERBASIS WEB PADA HOTEL AL-FATH JAMBI
DESIGN SYSTEM INFORMATION THAT THE RESERVATION OF HOTEL WEB BASED ON THE HOTEL AL-FATH JAMBI
Undergraduate Theses from gdlhub / 2018-05-07 17:07:05Oleh : Junaidi Abustami, STIKOM Dinamika Bangsa Jambi
Dibuat : 2018-05-07, dengan 7 file
Keyword : Sistem, Informasi, Administrator, Reservasi, Hotel
Sumber pengambilan dokumen : CD
Hotel Al-Fath jambi adalah salah satu hotel dalam dunia penginapan yang belum memiliki fasilitas website untuk memberikan informasi kepada masyarakat luas. Penelitian ini bertujuan untuk membangun perncangan sistem informasi hotel Al-Fath Jambi yang nantinya dapat berguna bagi semua pihak. Pembuatan website ini menggunakan dreamweaver dan PHP MysQL sebagai database nya. Website yang nantinya dirancang terdiri dari beberapa halaman diantaranya halaman utama, kamar, pesanan, pembayaran, fasilitas,forum dan login. Pada penelitian ini analisis kebutuhan sistem menggunakan tools UML (Unified Modeling Language) meliputi : use case diagram, activity diagram, dan class diagram, pengembangan sistem dengan meggunakan metode waterfall. Perancangan website ini dilakukan secara lengkap sehingga mampu mencakup semua kebutuhan. Hasil yang diharapkan dari penelitian ini berupa Website hotel Al-Fath jambi, yang mampu memberikan informasi dengan cepat, akurat dan efisien.
Deskripsi Alternatif :Hotel Al-Fath jambi is one of the world's lodging hotels that do not have the website facilities to provide information to the public. The purpose of this research is to build the information system of Al-Fath Jambi information hotel which can be useful for all parties. Making this website using Dreamweaver and PHP Mysql as its database. Website that will be designed consists of several pages including the main page, room, order, payment, facilities, forum and login. In this research, system requirement analysis using UML (Unified Modeling Language) tools include: use case diagram, activity diagram, and class diagram, system development using waterfall method. The design of this website is done completely so as to cover all the needs. The expected result of this research is hotel website of Al-Fath jambi, which is able to provide information quickly, accurately and efficiently.
Beri Komentar ?#(0) | Bookmark
Properti | Nilai Properti |
---|---|
ID Publisher | gdlhub |
Organisasi | STIKOM Dinamika Bangsa Jambi |
Nama Kontak | Herti Yani, S.Kom |
Alamat | Jln. Jenderal Sudirman |
Kota | Jambi |
Daerah | Jambi |
Negara | Indonesia |
Telepon | 0741-35095 |
Fax | 0741-35093 |
E-mail Administrator | elibrarystikom@gmail.com |
E-mail CKO | elibrarystikom@gmail.com |
Print ...
Kontributor...
- Benni Purnama,SE,M.Kom dan Fachruddin,S.Pt,M.S.I, Editor: sukadi
Download...
Download hanya untuk member.
BAB I
File : BAB I.pdf
(131989 bytes)
BAB II
File : BAB II.pdf
(429959 bytes)
BAB III
File : BAB III.pdf
(131760 bytes)
BAB IV
File : BAB IV.pdf
(800199 bytes)
BAB V
File : BAB V.pdf
(922482 bytes)
BAB VI
File : BAB VI.pdf
(86774 bytes)
DAFTAR PUSTAKA
File : DAFTAR PUSTAKA.pdf
(124660 bytes)