Path: Top -> S1-Final Project -> Teknik Informatika -> 2017

PERANCANGAN SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN DALAM PEMILIHAN SUPPLIER MENGGUNAKAN METODE ANALYTICAL HIERARCHY PROCESS (AHP) (STUDI KASUS : TOKO HARAPAN BARU)

PERANCANGAN SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN DALAM PEMILIHAN SUPPLIER MENGGUNAKAN METODE ANALYTICAL HIERARCHY PROCESS (AHP) (STUDI KASUS : TOKO HARAPAN BARU)

Undergraduate Theses from gdlhub / 2017-10-05 10:23:28
Oleh : Juliyana, STIKOM Dinamika Bangsa Jambi
Dibuat : 2017-10-05, dengan 7 file

Keyword : Sistem Penunjang Keputusan, Metode Analytical Hierarchy Process (AHP).
Sumber pengambilan dokumen : CD

Pertumbuhan teknologi ditandai dengan berbagai macam temuan teknologi dan metode komputasi yang digunakan untuk mempermudah pekerjaan manusia pada era globalisasi yaitu metode sistem pendukung keputusan / Decisions Support System (DSS) yang membantu para pengambil keputusan untuk menggunakan data dan berbagai model untuk memecahkan masalah-masalah yang tidak terstruktur. Toko Harapan Baru dalam mengambilan keputusan dalam menentukan supplier terbaik masih menggunakan intuisi, analisis, perhitungan dan perbandingan yang manual dalam menentukan supplier barang ke tokonya memerlukan waktu yang cukup lama, kesulitan dalam pencarian kembali karena tidak adanya pengolahan data menyebabkan cukup rumit tanpa adanya metode tertentu yang memberikan hasil tidak akurat. Maka itu, Toko Harapan Baru memerlukan suatu sistem yang dapat menjadi solusi permasalahan yang sedang dihadapi. Metode Analytical Hierarchy Process (AHP) adalah hirarki fungsional untuk membantu pengambil keputusan agar lebih baik dalam pengambilan keputusan terhadap masalah-masalah yang mempunyai banyak objektif.

Deskripsi Alternatif :

Technological growth is characterized by a variety of technological finds and computational methods used to facilitate human work in the era of globalization that is the method of Decision Support System (DSS) that helps decision makers to use data and models to solve problems that are not Structured. Toko Harapan Baru in making decisions in determining the best suppliers still use intuition, analysis, calculation and comparison of the manual in determining the supplier of goods to his shop takes a long time, The difficulty of searching data because there is no data processing cause is quite complicated without any particular method which gives inaccurate results. Then, Toko Harapan Baru requires a system that can be a solution to the problem that is being encountered. The Analytical Hierarchy Process (AHP) method is a functional hierarchy to help decision-makers better in making decisions on many objective issues.

Beri Komentar ?#(0) | Bookmark

PropertiNilai Properti
ID Publishergdlhub
OrganisasiSTIKOM Dinamika Bangsa Jambi
Nama KontakHerti Yani, S.Kom
AlamatJln. Jenderal Sudirman
KotaJambi
DaerahJambi
NegaraIndonesia
Telepon0741-35095
Fax0741-35093
E-mail Administratorelibrarystikom@gmail.com
E-mail CKOelibrarystikom@gmail.com

Print ...

Kontributor...

  • Jasmir, M.Kom dan Pareza Alam Jusia, M.Kom, Editor: sukadi

Download...