Path: Top -> Journal -> Jurnal Nasional Teknik Elektro dan Teknologi Informasi -> 2014 -> Vol 3, No 4 (2014)
Sistem Pendukung Keputusan Pengoptimalan Pembagian Tugas dengan Metode Assignment Berbasis Web
Sistem Pendukung Keputusan Pengoptimalan Pembagian Tugas dengan Metode Assignment Berbasis Web
Journal from gdlhub / 2016-11-21 03:18:27Oleh : Julianto Lemantara, Tantri Windarti, JNTETI
Dibuat : 2014-11-01, dengan 1 file
Keyword : Sistem Pendukung Keputusan, Pembagian Tugas, Assignment.
Url : http://ejnteti.jteti.ugm.ac.id/index.php/JNTETI/article/view/111
Dalam membagi penugasan, atasan tidak disarankan membuat keputusan dengan mengandalkan intuisi dan pengalaman saja, tetapi harus berdasarkan fakta. Permasalahan yang terjadi adalah keputusan berdasarkan fakta akan lama atau sulit dilakukan dengan cara konvensional. Di sinilah, Sistem Pendukung Keputusan (SPK) dibutuhkan. Dalam SPK, pemberian saran seharusnya lebih dari satu sehingga dapat memilih opsi terbaik. Namun, aplikasi komersial untuk kasus penugasan (assignment) di bidang riset operasi hanya dapat memberikan satu solusi optimal. Selain itu, aplikasi komersial tidak dapat menangani proses penilaian yang memiliki kriteria-kriteria khusus, contohnya Microsoft Excel dan WinQSB. Teori yang digunakan dalam aplikasi adalah metode assignment. Pelaksanaan penelitian ini menggunakan metode System Development Life Cycle model waterfall. Hasil penelitian menunjukkan bahwa aplikasi mampu menghasilkan solusi optimal lebih dari satu pilihan jika memungkinkan sehingga dapat memperbaiki kekurangan dari aplikasi komersial di bidang riset operasi. Aplikasi juga dapat menghasilkan solusi pembagian tugas apapun dengan akurat dan komprehensif karena mampu menangani penilaian tugas yang memiliki kriteria-kriteria tertentu didalamnya.
Deskripsi Alternatif :In dividing assignment, manager is not recommended to make decision with only intuition and experience, but must be based on facts. The problem is the fact-based decisions will be long or difficult to do with conventional ways. Therefore, Decision Support Systems (DSS) is needed. In DSS, providing advice should be more than one option so that manager can choose the best option. However, commercial applications for assignment cases in operation research can only provide one optimal solution. Besides, commercial applications cannot handle assessment process that has specific criteria,such as Microsoft Excel and WinQSB. The theory used in this application was assignment method. The study implementation used waterfall model in System Development Life Cycle method. The study results show that the application can produce optimal solutions more than one option if possible so that it repairs the lack of commercial applications in operation research. This application can also give solution for any assignments accurately and comprehensively because it can handle assignment assessment that has spesific criteria.
Beri Komentar ?#(0) | Bookmark
Properti | Nilai Properti |
---|---|
ID Publisher | gdlhub |
Organisasi | JNTETI |
Nama Kontak | Herti Yani, S.Kom |
Alamat | Jln. Jenderal Sudirman |
Kota | Jambi |
Daerah | Jambi |
Negara | Indonesia |
Telepon | 0741-35095 |
Fax | 0741-35093 |
E-mail Administrator | elibrarystikom@gmail.com |
E-mail CKO | elibrarystikom@gmail.com |
Print ...
Kontributor...
- , Editor: sukadi
Download...
Download hanya untuk member.
111-43-1-SM
File : 111-43-1-SM.pdf
(682042 bytes)