Path: Top -> Journal -> Media Akademik -> 2010

Implementasi Teori Faktor Kepastian untuk Mengetahui Penyebab Kegagalan Sidang Skripsi Mahasiswa (Studi Kasus : STIKOM Dinamika Bangsa Jambi)

Journal from gdlhub / 2010-06-23 13:27:10
Oleh : Jasmir, S.Kom, M.Kom, STIKOM Dinamika Bangsa Jambi
Dibuat : 2010-06-23, dengan 1 file

Keyword : Implementasi, Teori, Faktor, Kepastian, Sidang

Seringkali seorang mahasiswa mengalami situasi yang berbeda atau perasaan yang tidak menentu pada saat siding skripsi, perasan tersebut banyak sedikit akan mempengaruhi proses jalannya sidang skripsi dan juga yang pasti akan mempengaruhi hasil evaluasi akhir atau dengan kata lain bias lulus dengan hasil baik, lulus dengan hasil biasa, dan ada juga yang mendapatkan hasil yang sangat tidak diinginkan yaitu gagal. Khusus yang gagal, penulis akan mencoba untuk mengetahui dan mencari tahu penyebab kegagalan dan penyebab yang paling tinggi mempengaruhi kegagalan sidang skripsi.

Beri Komentar ?#(0) | Bookmark

PropertiNilai Properti
ID Publishergdlhub
OrganisasiSTIKOM Dinamika Bangsa Jambi
Nama KontakHerti Yani, S.Kom
AlamatJln. Jenderal Sudirman
KotaJambi
DaerahJambi
NegaraIndonesia
Telepon0741-35095
Fax0741-35093
E-mail Administratorelibrarystikom@gmail.com
E-mail CKOelibrarystikom@gmail.com

Print ...

Kontributor...

  • , Editor: Ade Herti

Download...