Path: Top -> S1-Final Project -> Teknik Informatika -> 2017

PERANCANGAN APLIKASI ENSIKLOPEDIA HEWAN DAN TUMBUHAN ENDEMIK DI INDONESIA BERBASI ANDROID

DESIGN APPLICATIONS ENCYCLOPEDIA OF ANIMALS AND PLANTS ENDEMIC IN INDONESIA BASED ON ANDROID

Undergraduate Theses from gdlhub / 2017-05-05 18:48:14
Oleh : Ica Akhira, STIKOM Dinamika Bangsa Jambi
Dibuat : 2017-05-05, dengan 7 file

Keyword : Aplikasi, Hewan endemik, Tumbuhan Endemik, Android

Banyaknya pulau yang ada di Indonesia menyebabkan tingginya keanekaragaman hewan dan tumbuhan endemik yang ada sehingga akan dirasa sulit bagi masyarakat untuk mendapatkan informasi dan mempelajarinya. Berdasarkan masalah ini maka dilakukan sebuah penelitian untuk merancang sebuah aplikasi pengenalan hewan dan tumbuhan endemik di indonesia berbasis android. Yang digunakan untuk memberikan solusi untuk pengguna dalam menambah wawasan dan pengetahuan tentang hewan dan tumbuhan endemik indonesia yang lebih akurat dan efisien. Metode yang digunakan dalam pengembangan sistem yaitu waterfall dan dirancang menggunakan perancangan UML (Unified Modeling Language) dan bahasa pemograman java berbasis android untuk menghasilkan rancangan aplikasi ensiklopedia hewan dan tumbuhan endemik di Indonesia berbasis android.

Deskripsi Alternatif :

The number of islands in Indonesia led to a high diversity of endemic plants and animals that exist so it would be considered difficult for people to obtain information and learn it. To overcome these problems then do a study to design an application and roid-based encyclopedia that contains information about the animals and plants endemic.This application is expected to be an alternative media to facilitate the public to look for sources of information about the animals and plants endemic accurate.

Beri Komentar ?#(0) | Bookmark

PropertiNilai Properti
ID Publishergdlhub
OrganisasiSTIKOM Dinamika Bangsa Jambi
Nama KontakHerti Yani, S.Kom
AlamatJln. Jenderal Sudirman
KotaJambi
DaerahJambi
NegaraIndonesia
Telepon0741-35095
Fax0741-35093
E-mail Administratorelibrarystikom@gmail.com
E-mail CKOelibrarystikom@gmail.com

Print ...

Kontributor...

  • Pembimbing : Maria Rosario B, SE, M.Si dan Desi Kisbianty, ST, M.Si, Editor: Calvin

Download...