Path: Top -> S1-Final Project -> Sistem Informasi -> 2017
PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN DAN PERSEDIAAN PADA TOKO RADJA SPORT SAROLANGUN
DESIGN SALE INFORMATION SYSTEMS AND STOCK IN A SHOP RADJA SPORT SAROLANGUN
Undergraduate Theses from gdlhub / 2017-04-15 14:01:43Oleh : Hendrik Suriyandi, STIKOM Dinamika Bangsa Jambi
Dibuat : 2017-04-15, dengan 7 file
Keyword : Perancangan, Sistem Informasi, Penjualan, Pembelian, Persediaan
Sumber pengambilan dokumen : CD
Penelitian ini dilakukan untuk dapat mengatasi permasalahan yang sering terjadi pada Toko Radja Sport Sarolangun, seperti masalah pencatatan transaksi yang sering hilang atau rusak, sulitnya dalam pencarian data dan dalam pembuatan laporannya membutuhkan waktu yang lama. Penelitian ini bertujuan untuk merancang sebuah sistem informasi penjualan dan persediaan pada Toko Radja Sport Sarolangun agar dapat membantu pemilik toko dalam mendapatkan informasi mengenai data barang dan transaksi secara akurat serta mempermudah dalam pembuatan laporan. Metodologi penelitian yang dilakukan ialah dengan menggunakan metode penelitian lapangan yang meliputi pengamatan dan wawancara. Metode pengembangan sistem menggunakan metode waterfall, dimana pengembangan sistem dilakukan secara bertahap dari analisa kebutuhan sampai pada pemeliharaannya, metode permodelan sistemnya menggunakan metode pendekatan berorientasikan objek dimana sistem lebih melakukan pendekatan pada objek-objek yang ada pada sistem. Sistem informasi yang dibangun untuk Toko Radja Sport Sarolangun menggunakan bahasa pemograman Microsoft visual studio 2008 dan databasenya menggunakan Microsoft access 2007. Dengan demikian penulis mengharapkan dengan adanya pemanfaatan sistem informasi penjualan dan persediaan ini dapat mengatasi permasalahan yang sedang terjadi, serta dapat meningkatkan kinerja pada Toko Radja Sport Sarolangun. Untuk pengembangan lebih lanjut diharapkan sistem aplikasi penjualan dan persediaan ini dapat di implementasikan secara online agar dapat diakses kapanpun dan dimanapun oleh orang yang memiliki hak akses untuk masuk kedalam sistem, serta dapat mendukung sistem agar tampilannya lebih menarik lagi.
Deskripsi Alternatif :The study is done to solve problems often happens in a shop radja sport sarolangun, as the recording transactions are often lost or damaged, difficulties in data search and in the manufacture of the report need a long time. This study attempts to design a information systems sales and supplies in a shop radja sport sarolangun to help shopkeepers in obtaining information on the goods and transactions accurately and simplify in the report preparation. Methodology research conducted was to use of fieldwork covering observation and interview. The system development in a waterfall, where system development in stages from analysis at to maintain needs, the system uses method modeling method approach system oriented something more approach on the object exist on system. Information systems built to shop radja sport sarolangun use of language microsoft studio programming visual 2008 and the databases using microsoft access 2007.Thus writer expect with the use of information systems sales and this supply can solve the problem was going on, and can improve performance in a shop radja sport sarolangun. To further development expected an application sales and this supply can be implemented online that can be accessed time and anywhere by one who has the right of access to get in in the system, and can support system to look more interesting
Beri Komentar ?#(0) | Bookmark
Properti | Nilai Properti |
---|---|
ID Publisher | gdlhub |
Organisasi | STIKOM Dinamika Bangsa Jambi |
Nama Kontak | Herti Yani, S.Kom |
Alamat | Jln. Jenderal Sudirman |
Kota | Jambi |
Daerah | Jambi |
Negara | Indonesia |
Telepon | 0741-35095 |
Fax | 0741-35093 |
E-mail Administrator | elibrarystikom@gmail.com |
E-mail CKO | elibrarystikom@gmail.com |
Print ...
Kontributor...
- Akwan Sunoto, S.Kom, M.S.I dan Dr. Drs. Effiyaldi, MM, Editor: sukadi
Download...
Download hanya untuk member.
BAB 1
File : BAB 1.pdf
(202865 bytes)
BAB 2
File : BAB 2.pdf
(276585 bytes)
BAB 3
File : BAB 3.pdf
(139860 bytes)
BAB 4
File : BAB 4.pdf
(1129447 bytes)
BAB 5
File : BAB 5.pdf
(1153388 bytes)
BAB 6
File : BAB 6.pdf
(88749 bytes)
DAFTAR PUSTAKA
File : DAFTAR PUSTAKA.pdf
(93987 bytes)