Path: Top -> Kerja Praktek -> SISTEM INFORMASI -> 2015
PERANCANGAN APLIKASI PENGOLAHAN DATA JEMAAT PADA GEREJA METHODIST KANAAN INDONESIA JAMBI
PERANCANGAN APLIKASI PENGOLAHAN DATA JEMAAT PADA GEREJA METHODIST KANAAN INDONESIA JAMBI
Design information systemsUndergraduate Theses from gdlhub / 2015-09-14 09:47:48
Oleh : David Pasaribu, Debby Anggraini P, iyur Molina Diawati S, STIKOM Dinamika Bangsa Jambi
Dibuat : 2015-09-12, dengan 7 file
Keyword : Perancangan, Sistem Informasi, Pengolahan Data
Sumber pengambilan dokumen : CD
Gereja Methodist Kanaan Indonesia Jambi merupakan salah satu organisasi yang bergerak dibidang keagamaan, yang mengalami kekurangan pada sistem pengolahan data dengan organisasi sejenisnya. Dalam meningkatkan kualitas pelayanan kepada jemaat pada organisasi ini memerlukan sistem yang baik. Dengan demikian perlu dirancang suatu sistem informasi yang bertujuan untuk merancang sebuah sistem dalam melakukan pengolahan data jemaat pada Gereja Methodist Indonesia Jambi yang berbasiskan komputer, agar mempermudah pengurus dalam mengolah data jemaat dan mempermudah dalam pencarian data serta pembuatan laporan. Dalam penelitian ini peneliti menggunakan Tools UML(Unified Modeling Language), Model Waterfall dan menggunakan bahasa pemrograman VB.NET 2008. Penelitian ini menghasilkan sistem informasi pengolahan data pada Gereja Methodist Indonesia Jambi yang dapat mengelola data jemaat, keuangan, dan laporan akhir
Deskripsi Alternatif :Indonesia Jambi Methodist Church is one of the organizations engaged in religious, which is experiencing a shortage in the data processing system with an organization like. In improving the quality of service to the church on this organization requires a good system. It is thus necessary to design an information system that aims to devise a system in data processing Methodist Church congregation in Indonesia Jambi-based computer, in order to facilitate the management in data processing congregation and facilitate the search data and preparing reports. In this study, researchers used Tools UML (Unified Modeling Language), Waterfall Model and use the programming languages VB.NET 2008. The study produced data processing information system in Indonesia Jambi Methodist Church that can manage data congregations, finances, and the final report.
Beri Komentar ?#(0) | Bookmark
Properti | Nilai Properti |
---|---|
ID Publisher | gdlhub |
Organisasi | STIKOM Dinamika Bangsa Jambi |
Nama Kontak | Herti Yani, S.Kom |
Alamat | Jln. Jenderal Sudirman |
Kota | Jambi |
Daerah | Jambi |
Negara | Indonesia |
Telepon | 0741-35095 |
Fax | 0741-35093 |
E-mail Administrator | elibrarystikom@gmail.com |
E-mail CKO | elibrarystikom@gmail.com |
Print ...
Kontributor...
- Benni Purnama, SE, M.Kom, Editor: sukadi
Download...
Download hanya untuk member.
BAB I acc
File : BAB I acc.pdf
(171903 bytes)
BAB II acc
File : BAB II acc.pdf
(329010 bytes)
BAB III acc
File : BAB III acc.pdf
(72015 bytes)
BAB IV acc
File : BAB IV acc.pdf
(831895 bytes)
BAB V acc
File : BAB V acc.pdf
(647512 bytes)
BAB VI acc
File : BAB VI acc.pdf
(43263 bytes)
akhir DAFTAR PUSTAKA dll
File : akhir DAFTAR PUSTAKA dll.pdf
(87763 bytes)