Path: Top -> S1-Final Project -> Sistem Informasi -> 2018

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI REKAM MEDIK PADA UPTD PUSKESMAS SUNGAI BENGKAL JAMBI

DESIGN OF SYSTEM INFORMATION MEDICAL RECORD AT UPTD PUSKESMAS SUNGAI BENGKAL JAMBI

Undergraduate Theses from gdlhub / 2018-05-15 13:53:42
Oleh : Gustia Harzianti, STIKOM Dinamika Bangsa Jambi
Dibuat : 2018-05-15, dengan 7 file

Keyword : Sistem Informasi, Rekam, Medik
Sumber pengambilan dokumen : CD

UPTD Puskesmas Sungai Bengkal Jambi merupakan salah satu puskemas yang beroperasi di daerah jambi. Adapun permasalahan yang terjadi adalah susah dalam merekap rekam medik pasien, sulit mencari data stok obat, dan belum adanya laporan-laporan mengenai data pasien, dokter jaga dikarenakan sistem yang dilakukan masih secara manual dengan menggunakan kertas dan sering terjadi kehilangan data. Oleh karena itu, penelitian ini bertujuan memberikan solusi untuk permasalahan yang terjadi dengan menawarkan sistem informasi rekam medik menggunakan bahasa pemograman PHP dan database MySQL sehingga pengolahan data lebih terstruktur dan dapat memberikan informasi data yang dibutuhkan secara cepat dan tepat. Dan dalam penelitian ini, menggunakan metode pengembangan sistem waterfall dan pemodelan sistem dengan use case diagram, activity diagram, class diagram, dan flowchart. Sehingga aplikasi dirancang dapat menghasilkan output berupa data pasien, data dokter, data obat, data rekam medik pasien dan laporan-laporan

Deskripsi Alternatif :

UPTD Puskesmas Sungai Bengkal Jambi is one of clinics which operation at Jambi area. Otherwise happening problem at now is difficult to make a list of medical record of patient, difficult to search medical stock data, and have not reports of patient data, and schedule of doctor because that system doing manually with using paper and often lost that data. Because of that, purpose of this research is give solutions to make clear all happening problem with offer a medical record application with using PHP programming language and MySQL database so processing of data more structured and can give a information of data which is needed fast and accurate. And in this research, use waterfall development system method and modeling system with use case diagram, activity diagram, class diagram, and flowchart. So this application that be designed can produce output such as patient data, doctor data, medical data, medical record patient data, dan reports.

Beri Komentar ?#(0) | Bookmark

PropertiNilai Properti
ID Publishergdlhub
OrganisasiSTIKOM Dinamika Bangsa Jambi
Nama KontakHerti Yani, S.Kom
AlamatJln. Jenderal Sudirman
KotaJambi
DaerahJambi
NegaraIndonesia
Telepon0741-35095
Fax0741-35093
E-mail Administratorelibrarystikom@gmail.com
E-mail CKOelibrarystikom@gmail.com

Print ...

Kontributor...

  • Herti Yani S.KOM, M.S.I dan Beny, S. KOM, M.Sc, Editor: sukadi

Download...