Path: Top -> Kerja Praktek -> TEKNIK INFORMATIKA -> 2017
PERANCANGAN APLIKASI SISTEM INFORMASI AKADEMIK PADA SMA NEGERI 9 KOTA JAMBI MENGGUNAKAN JAVA
DESIGN OF ACADEMIC INFORMATION SYSTEM APPLICATION IN SMA NEGERI 9 JAMBI CITY USING JAVA
Undergraduate Theses from gdlhub / 2017-10-13 13:06:15Oleh : Gerardus Yuda, Iswara Lahane, Agus Triyadi, STIKOM Dinamika Bangsa Jambi
Dibuat : 2017-10-13, dengan 7 file
Keyword : Akademik. Informasi, Java, MySQL, Sistem
Sumber pengambilan dokumen : CD
SMA Negeri 9 Kota Jambi dalam pemrosesan data akademik sudah menggunakan sistem terkomputerisasi, tetapi Sistem tersebut masih memiliki masalah atau kekurangan. Data akademik yang semakin bertambah banyak akan sangat merepotkan jika masih terus diolah secara manual sehingga solusi dari masalah tersebut adalah dengan merancang Sistem Informasi Akademik yang efektif dan efisien sehhingga mempermudah pengolahan data akademik dan data nilai siswa. Untuk merancang sistem informasi akademik ini, metode pengumpulan data yang digunakan adalah wawancara, observasi, dan studi literatur serta metode pengembangan sistem adalah metode waterfall.Perancangan Aplikasi Sistem Informasi Akademik Pada SMA Negeri 9 Kota Jambi dibuat menggunakan bahasa pemrograman java, dan DBMS yang digunakan adalah MySQL. Dengan dirancangnya sistem informasi akademik maka akan membantu pihak SMA Negeri 9 Kota Jambi dalam pengolahan data-data guru, sidwa, jadwal, kelas dan nilai.serta mempermudah penyampaian informasi kepada user
Deskripsi Alternatif :SMA Negeri 9 Kota Jambi in case of processing academic data already using computerized system, but this system still have a problem or deficiency. The grow of academic data will be very inconvenient if it is still processed manually so the solution of the problem is by arranging the Academic information system that is effective and efficient so it will make the data processing of academic data and student data easier. To compile this academic information system, data gathering method which is used are interview, observation, and literature study. The method used is waterfall method. Design of Academic Information System Application at SMA Negeri 9 Kota Jambi is made using java programming language, and the DBMS used is MySQL. With the guidance of academic information system, it will help SMA Negeri 9 Kota Jambi in processing teacher data, students, schedules, classes and student scores and easier delivery of information to the user
Beri Komentar ?#(0) | Bookmark
Properti | Nilai Properti |
---|---|
ID Publisher | gdlhub |
Organisasi | STIKOM Dinamika Bangsa Jambi |
Nama Kontak | Herti Yani, S.Kom |
Alamat | Jln. Jenderal Sudirman |
Kota | Jambi |
Daerah | Jambi |
Negara | Indonesia |
Telepon | 0741-35095 |
Fax | 0741-35093 |
E-mail Administrator | elibrarystikom@gmail.com |
E-mail CKO | elibrarystikom@gmail.com |
Print ...
Kontributor...
- Abdul Harris, M.Kom, Editor: sukadi
Download...
Download hanya untuk member.
BAB I PENDAHULUAN
File : BAB I PENDAHULUAN.pdf
(63186 bytes)
BAB II LANDASAN TEORI
File : BAB II LANDASAN TEORI.pdf
(1120606 bytes)
BAB III METODOLOGI PENELITIAN
File : BAB III METODOLOGI PENELITIAN.pdf
(173328 bytes)
BAB IV ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM
File : BAB IV ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM.pdf
(4054429 bytes)
BAB V IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN SISTEM
File : BAB V IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN SISTEM.pdf
(3336623 bytes)
BAB VI PENUTUP
File : BAB VI PENUTUP.pdf
(49840 bytes)
Daftar Pustaka
File : Daftar Pustaka.pdf
(167983 bytes)