Path: Top -> Kerja Praktek -> TEKNIK INFORMATIKA -> 2020
PERANCANGAN E-LEARNING PADA KOMPETENSI KEAHLIAN AGRIBISNIS PERIKANAN AIR TAWAR SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN PADA SMKN 1 TANJUNG JABUNG TIMUR
Oleh : Ferdinat Putra, Irmawati, Rivaldi, Universitas Dinamika Bangsa
Dibuat : 2020-12-22, dengan 7 file
Keyword : E-Learning, Media Pembelajaran
Sumber pengambilan dokumen : CD
SMK Negeri 1 Tanjung Jabung Timur merupakan salah satu lembaga pendidikan tingkat menegah kejuruan yang berada di Tanjung Jabung Timur. Pada saat ini proses pembelajaran di SMK Negeri 1 Tanjung Jabung Timur masih dilakukan secara konvensional. Pembelajaran konvensional yang dilakukan adalah kegiatan belajar secara tatap muka yang terjadi didalam kelas dan dalam wilayah pada jam pembelajaran yang telah ditetapkan, dimana guru menerangkan kemudian siswa mendengarkan dan mencatat, selain itu guru juga memberikan soal latihan pada siswa didalam kelas. Oleh karena itu, berdasarkan permasalahan yang terjadi maka di bangun E-learning menggunakan bahasa pemrograman PHP dan database MySQL dengan melakukan pengembangan sistem menggunakan metode waterfall dan pendekatan model sistem unified model language menggunakan use case diagram, activity diagram, class diagram, sehingga E-learning ini dapat digunakan oleh admin, guru dan siswa yang memudahkan dalam mendapatkan materi pembelajaran, mengerjakan soal latihan secara online dari website yang di buat
Beri Komentar ?#(0) | Bookmark
Properti | Nilai Properti |
---|---|
ID Publisher | gdlhub |
Organisasi | Universitas Dinamika Bangsa |
Nama Kontak | Herti Yani, S.Kom |
Alamat | Jln. Jenderal Sudirman |
Kota | Jambi |
Daerah | Jambi |
Negara | Indonesia |
Telepon | 0741-35095 |
Fax | 0741-35093 |
E-mail Administrator | elibrarystikom@gmail.com |
E-mail CKO | elibrarystikom@gmail.com |
Print ...
Kontributor...
- Beny,S.Kom, M.Sc, Editor: joni
Download...
Download hanya untuk member.
BAB I
File : BAB I.pdf
(142068 bytes)
BAB II
File : BAB II.pdf
(245903 bytes)
BAB III
File : BAB III.pdf
(165626 bytes)
BAB IV
File : BAB IV.pdf
(3067299 bytes)
BAB V
File : BAB V.pdf
(1425381 bytes)
BAB VI
File : BAB VI.pdf
(87824 bytes)
DAFTAR PUSTAKA
File : DAFTAR PUSTAKA.pdf
(97300 bytes)