Path: Top -> S1-Final Project -> Teknik Informatika -> 2012

PERANCANGAN APLIKASI PEMESANAN DAN PENJUALAN MOBIL BEKAS PADA SHOWROOM ANDY MOTOR BERBASIS WEB

DESIGN OF WEB-BASED SECOND-HAND CAR SALES AND RESERVATION APPLICATION AT ANDY MOTOR SHOWROOM

2012
Undergraduate Theses from gdlhub / 2012-06-20 16:50:33
Oleh : Felix Sutardi, STIKOM Dinamika Bangsa Jambi
Dibuat : 2012-06-20, dengan 7 file

Keyword : Aplikasi, Pemesanan, Penjualan, Web

Perkembangan teknologi saat ini khususnya teknologi informasi telah mendorong pertumbuhan di berbagai bidang, salah satunya di bidang bisnis. Proses bisnis saat ini terutama dibidang penjualan, tidak hanya dapat dilakukan dengan tatap muka antara penjual dan pembeli saja tetapi juga dapat dilakukan dengan menggunakan media elektronik dan internet, begitu juga dengan hal pemesanan barang dalam dunia bisnis. Showroom Andy Motor merupakan salah satu showroom yang ada di kota Jambi. Proses pemesanan dan penjualan mobil pada showroom ini masih menggunakan cara konvensional dimana penjual dan pembeli harus bertatap muka dalam proses jual beli. Sistem yang diusulkan merupakan sebuah sistem berbasis website yang dikembangkan dengan menggunakan bahasa pemrograman PHP. Dengan adanya sistem pemesanan dan penjualan berbasis website ini diharapkan dapat memperluas wilayah pemasaran mobil-mobil di showroom ke luar wilayah kota Jambi dan membuat proses jual beli mobil lebih efisien dan efektif.

Deskripsi Alternatif :

The development of technology this time especially in information and technology has given growth in many fields, one of them is in commerce. Commerce in this moment especially in sales, not only can be done face to face between the sellers and the buyers but also by electronic means and internet, also the same in reservation of goods in business world. Andy Motor Showroom is a showroom in Jambi. The process in reservation and sales in this showroom is still using the conventional one where the sellers and the buyers must meet face to face in trading. The suggested system is a website-based system which is developed by using the PHP programming language. With the existence of this website-based sales and reservation system, it is expected that it can extend the marketing of the second-hand cars in the showroom to out of Jambi and make the car trading process more efficient and effective.

Beri Komentar ?#(0) | Bookmark

PropertiNilai Properti
ID Publishergdlhub
OrganisasiSTIKOM Dinamika Bangsa Jambi
Nama KontakHerti Yani, S.Kom
AlamatJln. Jenderal Sudirman
KotaJambi
DaerahJambi
NegaraIndonesia
Telepon0741-35095
Fax0741-35093
E-mail Administratorelibrarystikom@gmail.com
E-mail CKOelibrarystikom@gmail.com

Print ...

Kontributor...

  • Benni Purnama, SE, M.Kom dan Fachruddin, S.Pt, M.S.I , Editor: fachruddin

Download...