Path: Top -> S1-Final Project -> Sistem Informasi -> 2016
PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PERSEDIAAN OBAT PADA PUSKESMAS TAHTUL YAMAN
DRUG SUPPLY SYSTEM DESIGN OF INFORMATION IN HEALTH TAHTUL YAMAN
Undergraduate Theses from gdlhub / 2017-01-09 11:52:52Oleh : Faisal Rais, STIKOM Dinamika Bangsa Jambi
Dibuat : 2017-01-09, dengan 7 file
Keyword : Design, Systems, Information, Inventory
Sumber pengambilan dokumen : CD
Pesatnya perkembangan teknologi saat ini sangat mempengaruhi sistem persediaan obat yang ada. Saat ini sistem persediaan obat pada puskesmas Tahtul Yaman masih menggunakan system yang sederhana, yaitu Microsoft Excel. sehingga kurang akuratnya informasi persediaan menyebabkan keterlambatan untuk mencari obat yang diinginkan oleh pasien. Dengan penelitian ini bertujuanmembangun suatu rancangan system inormasi persediaan obat dengan menggunakan Visual Basic 2010 dan Database Access sebagai datanya. Hasil dari perancangan ini dapat mendukung semua kegiatan yang berkaitan dengan persediaan obat tersebut.
Deskripsi Alternatif :The rapid development of today's technology greatly affect the existing drug supply system . Currently the drug supply system in Yemen Tahtul health centers are still using a simple system , which is Microsoft Excel . so the lack of accurate inventory information causing delays to finding a cure is desired by the patient . With this research inormasi bertujuanmembangun a drug supply system design by using Visual Basic 2010 and Database Access as its data. The results of this design can support all activities related to the supply of the drug.
Beri Komentar ?#(0) | Bookmark
Properti | Nilai Properti |
---|---|
ID Publisher | gdlhub |
Organisasi | STIKOM Dinamika Bangsa Jambi |
Nama Kontak | Herti Yani, S.Kom |
Alamat | Jln. Jenderal Sudirman |
Kota | Jambi |
Daerah | Jambi |
Negara | Indonesia |
Telepon | 0741-35095 |
Fax | 0741-35093 |
E-mail Administrator | elibrarystikom@gmail.com |
E-mail CKO | elibrarystikom@gmail.com |
Print ...
Kontributor...
- Maria Rosario B, SE, M.S.I & Beni Irawan, S.Kom, M.S.I, Editor: sustriani
Download...
Download hanya untuk member.
BAB I - PENDAHULUAN
File : BAB I - PENDAHULUAN.pdf
(62498 bytes)
BAB II - LANDASAN TEORI
File : BAB II - LANDASAN TEORI.pdf
(184955 bytes)
BAB III - METODOLOGI PENELITIAN
File : BAB III - METODOLOGI PENELITIAN.pdf
(106587 bytes)
BAB IV - ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM
File : BAB IV - ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM.pdf
(857903 bytes)
BAB V - IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN
File : BAB V - IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN.pdf
(1093788 bytes)
BAB VI - PENUTUP
File : BAB VI - PENUTUP.pdf
(86070 bytes)
DAFTAR PUSTAKA
File : DAFTAR PUSTAKA.pdf
(87079 bytes)