Path: Top -> S1-Final Project -> Sistem Informasi -> 2019

SISTEM INFORMASI JASA FOTOGRAFI BERBASIS WEB PADA GREEN PHOTOGRAPHY JAMBI

INFORMATION SYSTEM WEB-BASED PHOTOGRAPHY SERVICE on GREEN PHOTOGRAPHY JAMBI

Undergraduate Theses from gdlhub / 2019-06-17 08:38:06
Oleh : Eko Budi Mulyono, STIKOM Dinamika Bangsa Jambi
Dibuat : 2019-06-17, dengan 7 file

Keyword : Sistem Informasi, Jasa, fotografi

Sistem pengelolaan data yang sedang berjalan pada green photography masih menggunakan sistem tulis tangan yang rentan terhadap berbagai kekeliruan yang menyebabkan kesalahan perhitungan, sulitnya dalam penentuan harga, kesulitan dalam pencarian data, serta kesulitan dalam mendapatkan laporan yang dibutuhkan. Tujuan dalam penelitian ini adalah agar dapat merancang sebuah sistem informasi berbasis web yang mudah digunakan. Dalam penulisan ini penulis merancang sistem informasi pada green photography yang memudahkan user untuk mengelola berbagai data jasa yang ada. Penulis juga menggunakan metode Waterfall untuk memenuhi kebutuhan penelitian ini. Sistem yang baru menghasilkan proses pemesanan online, penyimpanan data-data yang baik dan benar, dan dapat membuat laporan secara cepat dan tepat. Dengan adanya sistem informasi ini mampu membantu aktifitas green photography lebih efektif dan efisien dalam pengolahan data

Deskripsi Alternatif :

The data management system is currently running on green photography still uses handwritten systems that are susceptible to a variety of errors which led to miscalculations, the difficulty in determining prices, difficulties in the search data, as well as difficulty in getting the required reports. The goal of this research is to be able to design web-based information systems that are easy to use. In the writing of this author's designing information systems on green photography that allow a user to manage different data services. The author also uses the method Waterfall to meet the needs of the research. The new system produces the online booking process, storing data that is good and right and can create reports quickly and accurately. The existence of this information system able to help green photography activities more effective and efficient in processing the data.

Beri Komentar ?#(0) | Bookmark

PropertiNilai Properti
ID Publishergdlhub
OrganisasiSTIKOM Dinamika Bangsa Jambi
Nama KontakHerti Yani, S.Kom
AlamatJln. Jenderal Sudirman
KotaJambi
DaerahJambi
NegaraIndonesia
Telepon0741-35095
Fax0741-35093
E-mail Administratorelibrarystikom@gmail.com
E-mail CKOelibrarystikom@gmail.com

Print ...

Kontributor...

  • Benni Purnama,SE, M.Kom dan Dr. Drs. Effiyaldi, MM, Editor: sukadi

Download...