Path: Top -> S2-Theses -> Magister Sistem Informasi -> 2015
ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI AKADEMIK (STUDI KASUS SMKN 6 MUARO JAMBI)
ANALYSIS AND DESIGN OF ACADEMIC INFORMATION SYSTEM (STUDY CASE SMKN 6 MUARO JAMBI)
Master Theses from gdlhub / 2017-11-02 08:49:41Oleh : DINA YULI YANI LUBIS, STIKOM Dinamika Bangsa Jambi
Dibuat : 2017-01-07, dengan 6 file
Keyword : Sistem informasi, Akademik, DFD, SMKN 6 Muaro Jambi
Perkembangan teknologi informasi, khususnya penggunaan sistem memungkinkan pengolahan data menjadi lebih efisien, cepat dan akurat daripada sistem yang masih dilakukan secara manual. Salah satunya adalah Sistem Informasi Akademik digunakan untuk memberikan kemudahan dalam pengolahan data. Dengan rancangan yang memperhatikan fasilitas dan pemahaman sumber daya manusia yang akan menggunakan diharapkan sistem informasi ini dapat berjalan dengan baik apabila nantinya akan diimplementasikan
Penelitian ini mengusulkan sebuah analisis dan perancangan prototype sebuah sistem informasi akademik di SMKN 6 Muaro Jambi yang memberikan kemudahan dalam melakukan pengolahan data dan mendapatkan informasi.
The development of information technology, especially the use of the system allows the data processing become more efficient, faster and accurate than the system that is still done manually. One is the Academic Information System is used to provide ease of data processing. With a design that takes into account the facility and understanding of the human resources that will use this information system is expected to run well if it will be implemented
This study proposes an analysis and design of a prototype of a system of academic information in SMKN 6 Muaro which provides convenience in data processing and obtain information.
Beri Komentar ?#(0) | Bookmark
Properti | Nilai Properti |
---|---|
ID Publisher | gdlhub |
Organisasi | STIKOM Dinamika Bangsa Jambi |
Nama Kontak | Herti Yani, S.Kom |
Alamat | Jln. Jenderal Sudirman |
Kota | Jambi |
Daerah | Jambi |
Negara | Indonesia |
Telepon | 0741-35095 |
Fax | 0741-35093 |
E-mail Administrator | elibrarystikom@gmail.com |
E-mail CKO | elibrarystikom@gmail.com |
Print ...
Kontributor...
- Pembimbing : Dr. Joni Devitra, SE, Ak.MM dan NURHADI, S.Kom.M.Cs, Editor: Calvin
Download...
Download hanya untuk member.
BAB I
File : BAB I.pdf
(75828 bytes)
BAB II
File : BAB II.pdf
(296536 bytes)
BAB III
File : BAB III.pdf
(120435 bytes)
BAB-IV
File : BAB-IV.pdf
(393958 bytes)
BAB V
File : BAB V.pdf
(7138 bytes)
DAFTAR PUSTAKA
File : DAFTAR PUSTAKA.pdf
(169808 bytes)