Path: Top -> S1-Final Project -> Sistem Informasi -> 2019

PENERAPAN DATA MINING MENGGUNAKAN TASK MARKET BASKET ANALYSIS PADA TRANSAKSI PENJUALAN BARANG DI AB MART DENGAN ALGORITMA APRIORI

DATA MINING APPLICATION BY USING TASK MARKET BASKET ANALYSIS ON TRANSACTION OF THING AT AB MART WITH APRIORI ALGORITHM

Undergraduate Theses from gdlhub / 2019-05-08 14:01:51
Oleh : Dian Pratiwi, STIKOM Dinamika Bangsa Jambi
Dibuat : 2019-05-08, dengan 7 file

Keyword : Data Mining, Market Basket Analysis, Aturan Asosiasi, Algoritma Apriori

AB Mart yang beralamat di Jl. Batang Hari, Kuamang Kuning 1 SPA merupakan salah satu minimarket yang bergerak dalam bidang penjualan yang cukup lengkap, seperti kebutuhan pokok sehari-hari, makanan, minuman, peralatan rumah tangga, dan lain sebagainya. Namun setelah melakukan wawancara terhadap pemilik AB Mart, dimana ditemukan permasalahan yang ada yaitu penempatan barang-barang yang tidak sesuai dengan perilaku kebiasaan konsumen dalam membeli barang secara bersamaan dalam satu waktu. Artinya, setiap konsumen tidak hanya membeli satu barang saja melainkan membeli beberapa barang sehingga penempatan atau posisi barang perlu dilakukan perbaikan. Penelitian ini menggunakan data transaksi penjualan dari bulan Agustus dan Oktober tahun 2018 sebanyak 47 atribut, dengan melakukan analisis data mining salah satunya yaitu menggunakan metode Task Market Basket Analysis dengan teknik Algoritma Apriori. Perhitungan asosiasi barang dilakukan dengan menggunakan software WEKA dengan format ARFF. Hasil penelitian yang diperoleh yaitu best rule tersebut dihasilkan dari nilai support 0.1 dan nilai confidence 0.9 mengidentifikasi bahwa 3 aturan asosiasi kategori item barang yaitu Pepsodent sebesar 102 item, Frisian Flag sebesar 90 item, dan Indomilk sebesar 88 item.

Deskripsi Alternatif :

AB Mart that is addressed on Jl. Batang Hari, Kuamang Kuning 1 SPA, is one of completed mini market that moving on main daily necessities like food, beverage, house hold and other, but after doing interviews with the AB Mart owner, we can found many problem exitence, that is things isn’t suitable with the consume attitude on buying things together at the same time. It means every consume is not only buy one thing but also many things, so the placement or the position of things need to be done. This research uses sale transaction data from August and October 2018, as many 47 attribute by doing data analysis and one of it Task Market Basket Analysis Method with Apriori Algorithm technic. Counting of things Association is done by using software WEKA with ARFF format. The result of the research is gotten like best rule that resulted from support value 0,1 and 0,9 confidence, where it’s identificate three rule of association like pepsodent 102 items, frisian flag 90 items and indomilk 88 items.

Beri Komentar ?#(0) | Bookmark

PropertiNilai Properti
ID Publishergdlhub
OrganisasiSTIKOM Dinamika Bangsa Jambi
Nama KontakHerti Yani, S.Kom
AlamatJln. Jenderal Sudirman
KotaJambi
DaerahJambi
NegaraIndonesia
Telepon0741-35095
Fax0741-35093
E-mail Administratorelibrarystikom@gmail.com
E-mail CKOelibrarystikom@gmail.com

Print ...

Kontributor...

  • Jasmir, S.Kom, M.Kom dan Xaverius Sika, S.E, M.S.I , Editor: sukadi

Download...