Path: Top -> S1-Final Project -> Sistem Informasi -> 2011
PERANCANGAN SISTEM PENGOLAHAN DATA GAJI KARYAWAN PADA PT.FAJAR PEMATANG INDAH LESTARI
THE PROJECT OF DATA PROCESSING IN WORKER SALARY AT PT.FAJAR PEMATANG INDAH LESTARI
Undergraduate Theses from gdlhub / 2017-10-07 09:15:55Oleh : Desi Anggreni, STIKOM Dinamika Bangsa Jambi
Dibuat : 2012-06-18, dengan 7 file
Keyword : Rancangan Sistem, Data, Pengolahan Data, Gaji, Visual Basic.6.0
Sumber pengambilan dokumen : CD
PT.Fajar Pematang Indah Lestari merupakan salah satu perusahaan yang bergerak di bidang perkebunan kelapa sawit. Sistem pengolahan data gaji pada PT.Fajar Pematang Indah Lestari masih menggunakan Microsoft Excel. Sistem ini masih memiliki banyak kekurangan karena tidak adannya database. Kekurangannya antara lain adalah kemungkinan terjadi kesalahan dalam pencatatan cukup besar dan informasi yang dihasilkan tidak tepat waktu. Berdasarkan dari permasalahan diatas, penulis tertarik untuk menjadikan sistem gaji karyawan di PT.Fajar Pematang Indah Lestari sebagai objek penelitian dalam upaya mendesain program pengolahan data gaji yang diharapkan dapat lebih efektif dan efisien dalam mengolah data. Adapun rancangan sistem baru ini akan menggunakan aplikasi Visual Basic 6.0 yang diharapkan dapat memberikan informasi yang tepat waktu kepada pihak-pihak yang berkepentingan dan memudahkan melakukan perbaikan data.
Deskripsi Alternatif :PT.Fajar Pematang Indah Lestari Branch is one the special company in oil palm plantations. PT. Fajar Pematang Indah Lestari still use Microsoft Excel program as the data processing system of the salary. This system still has a lot lack because it has no database. So, there is possibility that some mistakes will occur in recording data and we cant get the information we need the time. Based on the problem above, the writer is in using the salary system of PT.Fajar Pematang Indah Lestari as a research object, in order to design the program for the salary data processing can be more effective and efficient. The new design of system will use application of Visual Basic 6.0, its hoped with this new system can give the information in time and uptodate for the management of PT.Fajar Pematang Indah Lestari and to help repair of data.
Beri Komentar ?#(0) | Bookmark
Properti | Nilai Properti |
---|---|
ID Publisher | gdlhub |
Organisasi | STIKOM Dinamika Bangsa Jambi |
Nama Kontak | Herti Yani, S.Kom |
Alamat | Jln. Jenderal Sudirman |
Kota | Jambi |
Daerah | Jambi |
Negara | Indonesia |
Telepon | 0741-35095 |
Fax | 0741-35093 |
E-mail Administrator | elibrarystikom@gmail.com |
E-mail CKO | elibrarystikom@gmail.com |
Print ...
Kontributor...
- Benni Purnama, SE.M.Kom dan Joni Devitra, SE.Ak.MM, Editor: sustriani
Download...
Download hanya untuk member.
BAB I
File : BAB I.pdf
(65661 bytes)
BAB II
File : BAB II.pdf
(424471 bytes)
BAB III
File : BAB III.pdf
(52847 bytes)
BAB IV
File : BAB IV.pdf
(458065 bytes)
BAB V
File : BAB V.pdf
(2807221 bytes)
BAB VI
File : BAB VI.pdf
(51391 bytes)
DAFTAR PUSTAKA
File : DAFTAR PUSTAKA.pdf
(49932 bytes)