Path: Top -> S1-Final Project -> Sistem Informasi -> 2013
ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI TRANSAKSI BARANG PADA TOKO OVANK FASHION
ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI TRANSAKSI BARANG PADA TOKO OVANK FASHION
Undergraduate Theses from gdlhub / 2014-01-16 16:36:25Oleh : Deni Purwanto, STIKOM Dinamika Bangsa Jambi
Dibuat : 2014-01-16, dengan 7 file
Keyword : Analisa, Perancangaan, Sistem Informasi Transaksi Barang Pada Toko Ovank Fashion Bayung Lencir, Dengan Menggunakan Program Visual Basic 2008, MY SQL
Sumber pengambilan dokumen : CD
Dewasa ini perkembangan teknologi komputer sudah sangat banyak dikenal masyarakat luas. Dalam sistem perdagangan dimasyarakat luas masih banyak cara perdagangan yang dilakukan secara manual atau masih belum mengenal sistem terkomputerisasi, dan saat ini masih banyak cara penjualan digunakan masih bersifat manual belum terkomputerisasi. Untuk mengatasi masalah itu kami selaku penulis menawarkan solusi dengan cara membuat Perancangan Sistem Informasi Penjualan guna mengatasi permasalahan yang ada pada OVANK FASHION BAYUNG LENCIR. Tujuan kami membuat Rancangan ini agar seseorang lebih mudah dalam melakukan transaksi penjualan Barang secara langsung datang ke toko, tanpa harus mengalami kesulitan dalam transaksi.
Deskripsi Alternatif :Nowadays the development of computer technology is very much known to the public at large. In the broader community by the trade system is still a lot of ways that the trade is done manually or are not familiar with computerized systems, and now there are many ways used by the public design or better known as design information system. To overcome the problem that we as authors offer solutions to how to create Design System Information in order to overcome existing problems in OVANK FASHION BAYUNG LENCIR. Our goal is to create a Design system for someone to make transactions easier in shop , reservations directly through the without having to come to the place of Shop but problem in the transaction.
Beri Komentar ?#(0) | Bookmark
Properti | Nilai Properti |
---|---|
ID Publisher | gdlhub |
Organisasi | STIKOM Dinamika Bangsa Jambi |
Nama Kontak | Herti Yani, S.Kom |
Alamat | Jln. Jenderal Sudirman |
Kota | Jambi |
Daerah | Jambi |
Negara | Indonesia |
Telepon | 0741-35095 |
Fax | 0741-35093 |
E-mail Administrator | elibrarystikom@gmail.com |
E-mail CKO | elibrarystikom@gmail.com |
Print ...
Kontributor...
- Amroni, S.Kom, M.Kom dan Lola Yorita Astri, ST, M.S.I, Editor: sustriani
Download...
Download hanya untuk member.
DAFTAR PUSTAKA
File : DAFTAR PUSTAKA.pdf
(14631 bytes)
BAB VI
File : BAB VI.pdf
(87580 bytes)
BAB V
File : BAB V.pdf
(3450819 bytes)
BAB IV
File : BAB IV.pdf
(671664 bytes)
BAB III
File : BAB III.pdf
(31582 bytes)
BAB I
File : BAB I.pdf
(68670 bytes)
BAB II
File : BAB II.pdf
(341840 bytes)