Path: Top -> S1-Final Project -> Teknik Informatika -> 2018
PERANCANGAN E-COMMERCE PADA GALERI STUDIO RUMAH SENI BERBASIS WEB
THE DESIGN OF E-COMMERCE ON THE GALLERY WEB-BASED ART-HOUSE STUDIO
Undergraduate Theses from gdlhub / 2018-05-04 14:08:55Oleh : Candra Setiawan, STIKOM Dinamika Bangsa Jambi
Dibuat : 2018-05-04, dengan 7 file
Keyword : e-commerce, art painting, sculpture
Diera digital saat ini banyak wirausaha yang dulunya manual sekarang beralih ke digital marketing untuk memasarkan produknya tersebut dengan cepat dan mudah serta dengan omset yang menjanjikan bagi perusahaan. Salah satunya yaitu galeri studio rumah seni yang bergerak dibidang usaha kesenian berupa seni patung dan seni lukis yang beralamat di Jl.Lintas Jambi-Muara Bulian Km.14, Mendalo Darat, Jambi Luar Kota, Kota Jambi. Saat ini galeri studio rumah seni masih menerapkan penjualan menggu datangnya pembeli ke toko fisik, sistem penjualan yang bersifat konvensional masih kurang efektif, karena pembeli harus datang ketoko dan memilih produk yang diinginkannya. Penelitian ini dilakukan dengan tujuan menghasilkan sebuah website E-Commerce yang menarik dengan tujuan untuk mempromosikan serta menjual produk secara luas dan juga untuk menambah omset penjualan. Selama penelitian ini dilakukan penulis menggumpulkan data dengan metode observasi dan wawancara. perancangan website E-Commerce ini penulis menggunakan perangkat lunak dreamweaver, bahasa pemprograman menggunakan php dan basis data mysql. Dengan dibuatnya toko online atau website E-Commerce ini diharapkan dapat memudahkan para pelangan untuk membeli produk lukisan atau patung tanpa harus datang langsung ketoko fisik hal ini lebih efektif, karene dengan perkembangan dunia internet yang sangat pesat ini memungkinkan untuk melakukan penjualan dan pembelian secara online.
Deskripsi Alternatif :Diera digital currently many entrepreneurs that were once manual now switched to digital marketing such products to market quickly and easily and with a promising turnover for the company. One of them, namely the Gallery art-house studio engaged in art business in the form of sculpture and painting are located at JL. Muara Bulian cross-Jambi-km. 14, Mendalo land, outside the city of Jambi, Jambi City. Current gallery art-house studio still apply the sales are coming of the buyer to a physical store, the system sales are still less effective conventional, because the buyer has to come ketoko and choose the products that she wanted. This research was conducted with the aim of generating an E-Commerce website with the goal to promote and sell products and also to increase the sales turnover. During this study the author's done collecting data by the method of observation and interviews. the design of this E-Commerce website author using dreamweaver software, programming language using php and mysql database. He had made with the online store or E-Commerce website is expected to make it easier for the Subscriber to purchase a painting or sculpture without having come directly to physical ketoko this more effective, weren't for the development of the internet world which is very This makes it possible to rapidly make sales and purchases online.
Beri Komentar ?#(0) | Bookmark
Properti | Nilai Properti |
---|---|
ID Publisher | gdlhub |
Organisasi | STIKOM Dinamika Bangsa Jambi |
Nama Kontak | Herti Yani, S.Kom |
Alamat | Jln. Jenderal Sudirman |
Kota | Jambi |
Daerah | Jambi |
Negara | Indonesia |
Telepon | 0741-35095 |
Fax | 0741-35093 |
E-mail Administrator | elibrarystikom@gmail.com |
E-mail CKO | elibrarystikom@gmail.com |
Print ...
Kontributor...
- Pembimbing : Abdul Harris, S.Kom, M.Kom dan Dr.Drs. Effiyaldi, MM, Editor: Calvin
Download...
Download hanya untuk member.
Bab 1
File : Bab 1.pdf
(295065 bytes)
Bab 2
File : Bab 2.pdf
(510559 bytes)
Bab 3
File : Bab 3.pdf
(136913 bytes)
Bab 4
File : Bab 4.pdf
(2042082 bytes)
Bab 5
File : Bab 5.pdf
(1190454 bytes)
Bab 6
File : Bab 6.pdf
(89994 bytes)
Daftar Pustaka
File : Daftar Pustaka.pdf
(291426 bytes)