Path: Top -> S1-Final Project -> Teknik Informatika -> 2012

PERANCANGAN APLIKASI UTILITY UNTUK MENINGKATKAN KEAMANAN DAN PERFORMA PADA SISTEM OPERASI WINDOWS 7

UTILITY APPLICATION DESIGN TO ENHANCE SECURITY AND PERFORMANCE ON WINDOWS 7 OPERATING SYSTEM

Undergraduate Theses from gdlhub / 2014-01-27 08:31:00
Oleh : Cahyadi, STIKOM Dinamika Bangsa Jambi
Dibuat : 2014-01-25, dengan 7 file

Keyword : Application, Security, Windows 7
Sumber pengambilan dokumen : CD

Windows 7 dirilis untuk pabrikan komputer pada 22 Juli 2009. Microsoft Windows 7 merupakan OS handal yang berbasis grafis. Windows 7 banyak diminati oleh penggunanya karena bersifat user friendly. Seperti hal nya sistem operasi pada umumnya, windows 7 juga rentan terserang oleh virus-virus komputer yang sering menyerang sistem registry sebuah sistem operasi, terutama bagi user yang tidak memiliki atau tidak meng-update antivirusnya. Selain itu, performa sistem operasi dan privasi pengguna juga menjadi hal yang penting bagi user dalam mengoperasikan sebuah sistem operasi dimana pengaturan-pengaturan juga dapat dilakukan pada sistem registry sebuah sistem operasi.



Oleh karena itu, penelitian ini bertujuan untuk mengatasi permasalahan-permasalahan yang telah disebutkan di atas dengan merancang sebuah aplikasi yang dapat mendukung keamanan dan performa sistem operasi windows 7 yang dapat dioperasikan secara efisien dan user friendly

Deskripsi Alternatif :

Windows 7 released to computer manufacturers on July 22, 2009. Microsoft Windows 7 is a powerful OS-based graphics. Large of user use windows 7 because it was user friendly. As his case in general operating system, Windows 7 is also vulnerable to be attacked by computer viruses that often attack the registry system of an operating system, especially for users who do not have antivirus or antivirus update. In addition, the performance of the operating system and user privacy were also essential for the user in operate an operating system on which these arrangements are usually made in its registry system.



Therefore, this study aims to overcome the problems mentioned above by designing an application that can support the safety and performance of Windows 7 operating system that can be operated in an efficient and user friendly

Beri Komentar ?#(0) | Bookmark

PropertiNilai Properti
ID Publishergdlhub
OrganisasiSTIKOM Dinamika Bangsa Jambi
Nama KontakHerti Yani, S.Kom
AlamatJln. Jenderal Sudirman
KotaJambi
DaerahJambi
NegaraIndonesia
Telepon0741-35095
Fax0741-35093
E-mail Administratorelibrarystikom@gmail.com
E-mail CKOelibrarystikom@gmail.com

Print ...

Kontributor...

  • Eriya, S.Kom, MT dan Ali Sadikin, S.Kom, M.S.I, Editor: sustriani

Download...