Path: Top -> S1-Final Project -> Sistem Informasi -> 2013

RANCANG BANGUN APLIKASI PENGOLAHAN DATA DONOR DARAH PADA PALANG MERAH INDONESIA (PMI) CABANG KOTA JAMBI

DESIGN AND IMPLEMENTATION DATA PROCESSING APPLICATIONS RED CROSS BLOOD DONOR IN INDONESIA (PMI) BRANCH OF JAMBI CITY

Undergraduate Theses from gdlhub / 2014-01-16 16:02:05
Oleh : Budi Kurniawan, STIKOM Dinamika Bangsa Jambi
Dibuat : 2014-01-16, dengan 7 file

Keyword : Rancang Bangun, Aplikasi, Pengolahan Data, Donor Darah
Sumber pengambilan dokumen : CD

Redudansi data pendonor yang sering terjadi pada saat pengolahan datanya dan database yang tidak terelasi yang menyebabkan sulitnya dalam pembuatan laporan menjadi permasalahan yang terjadi di Palang Merah Indonesia (PMI) Cabang Kota Jambi. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisa permasalahan yang terjadi pada sistem pengolahan data donor darah dan merancang sebuah aplikasi pengolahan data donor darah pada Palang Merah Indonesia (PMI) Cabang Kota Jambi. Metode pengembangan sistem yang digunakan adalah metode waterfall. Penelitian ini dilakukan melalui tahapan-tahapan Perencanaan, Pengumpulan Data, Analisa Masalah dan Pengembangan Sistem. Aplikasi yang dirancang dapat menghasilkan proses pengolahan data dan penyampaian informasi yang cepat, mengatasi redudansi data pendonor, mempercepat proses pembuatan laporan dan menghasilkan informasi yang akurat. Untuk mengoperasikan komputer diperlukan Staff Operasional Komputer yang memiliki kemampuan agar aplikasi yang dihasilkan dapat dipergunakan dengan baik. Aplikasi ini masih perlu dikembangkan lebih lanjut seperti menambah fitur riwayat pengecekan darah dan fitur pemusnahan darah yang kadaluarsa.

Deskripsi Alternatif :

Donor data redundancy that often occurs during data processing and database are not relation which causes difficulty in making statements to the issues raised in the Indonesian Red Cross (PMI) Branch Of Jambi City. The purpose of this research is to analyze the problems which occur in the blood donor data processing system and designing a blood donor data processing applications in the Indonesian Red Cross (PMI) Branch Of Jambi City. Systems development method used is the waterfall method. This research was conducted through the stages of Planning, Data Collection, Analysis and System Development Issues. Application designed to generate data processing and rapid delivery of information, address data redundancy donors, accelerate the reporting process and produce accurate information. Staff required to operate the computer that has the capability Operational Computer generated so that applications can be used with either. The application still needs to be developed further as a history of blood checks add features and features that expired blood destruction.

Beri Komentar ?#(0) | Bookmark

PropertiNilai Properti
ID Publishergdlhub
OrganisasiSTIKOM Dinamika Bangsa Jambi
Nama KontakHerti Yani, S.Kom
AlamatJln. Jenderal Sudirman
KotaJambi
DaerahJambi
NegaraIndonesia
Telepon0741-35095
Fax0741-35093
E-mail Administratorelibrarystikom@gmail.com
E-mail CKOelibrarystikom@gmail.com

Print ...

Kontributor...

  • Eriya, S.Kom, MT dan Drs. Effiyaldi MM, Editor: Calvin

Download...