Path: Top -> Kerja Praktek -> SISTEM INFORMASI -> 2017

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI AKADEMIK PADA SD NEGERI 2 MERANGIN BERBASIS WEB

WEBSITE BASE ACADEMIC INFORMATION SYSTEM IN SD NEGERI 2 MERANGIN

Undergraduate Theses from gdlhub / 2017-10-11 15:07:08
Oleh : Arief Furrachmansyah, Niki Arnavi, Billy Arlian, STIKOM Dinamika Bangsa Jambi
Dibuat : 2017-10-11, dengan 7 file

Keyword : Akademik, Web, PHP, MySql
Sumber pengambilan dokumen : CD

Dalam pemrosesan data Akademik pada SD Negeri 2 Merangin masih menggunakan pencatatan ke dalam buku agenda sehingga mengalami hambatan - hambatan antara lain pencatatan yang sering terjadi redudansi, penumpukan buku agenda yang membutuhkan tempat yang banyak, dan dalam pencarian data membutuhkan waktu yang lama. Dalam hal ini, penulis merancang dengan menggunakan metode waterfall yang menggunakan pendekatan berorientsi objek penggambaran menggunakan usecase diagram,activity diagram dan class diagram.Dimana penulis merancang sistem informasi reservasi yang berbasis web. Dalam pembuatan sistem informasi Akademik yang berbasis web agar dapat meningkatkan efektivitas kerja dalam pemrosesan data reservasi berbasis web pada SD Negeri 2 Merangin

Deskripsi Alternatif :

In the processing of Academic data in Elementary SD 2 Merangin still use the recording into the agenda book so as to experience obstacles - barriers, among others, redundancy recording, stacking of agenda book that requires a lot of places, and in search data takes a long time. In this case, the author designed by using waterfall method that uses object-oriented drawing approach using usecase diagrams, activity diagrams and class diagram.Where the author designed a reservation information system based web. In making web-based academic information system in order to improve the effectiveness of work in processing web-based reservation data on SD Negeri 2 Merangin

Beri Komentar ?#(0) | Bookmark

PropertiNilai Properti
ID Publishergdlhub
OrganisasiSTIKOM Dinamika Bangsa Jambi
Nama KontakHerti Yani, S.Kom
AlamatJln. Jenderal Sudirman
KotaJambi
DaerahJambi
NegaraIndonesia
Telepon0741-35095
Fax0741-35093
E-mail Administratorelibrarystikom@gmail.com
E-mail CKOelibrarystikom@gmail.com

Print ...

Kontributor...

  • Mulyadi, Skom, M.S.I, Editor: sukadi

Download...