Path: Top -> S2-Theses -> Magister Sistem Informasi -> 2017
ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENDATAAN RAKYAT MISKIN UNTUK PROGRAM BERAS MISKIN (RASKIN) STUDI KASUS : KANTOR KECAMATAN BETARA KABUPATEN TANJUNG JABUNG BARAT
Oleh : ARDIYANSYAH PRATAMA, STIKOM Dinamika Bangsa Jambi
Dibuat : 2018-07-17, dengan 6 file
Keyword : Raskin, Prototype, DataBase, Automatic
Sumber pengambilan dokumen : CD
Pendataan yang dilakukan oleh pihak desa yang ada pada kecamatan betara masih menggunakan sistem konvensional. Contohnya laporan pendataan di setiap desa yang telah mendapatkan bantuan Raskin dilakukan masih menggunakan kertas, sehingga sering kali terjadi kesalahan dalam pengimputan dan pengarsipan data.Tujuan pada penelitian ini antara lain menghasilkan analisis dan merancang sistem informasi pendataan rakyat miskin untuk program beras miskin (Raskin)Penelitian ini menggunakan alat bantu use case diagram, activity diagram, dan class diagram. Pada penelitian ini menghasilkan prototipe sistem informasi proram Raskin yang dapat mengelola data-data seperti data masyarakat, data desa, data transaksi dan data laporan dengan disediakan antar muka sistem yang memudahkan dalam penginputan data-data bagi pengguna, dan data-data tersebut disimpan ke dalam basis data (database) sehingga penyimpanan data lebih baik serta memudahkan dalam pencarian data. Saran pada penelitian ini yaitu rancangan sistem ini perlu dikembangkan sehingga benar-benar dapat diterapkan padaKantor Kecamatan Betara, dan penelitian lebih lanjut dapat dilengkapi dengan sistem yang bisa menentukan masyarakat yang berhak menerima bantuan secara otomatis dengan menggunakansistem penunjang keputusan.
Deskripsi Alternatif :Logging is done by the existing village in kecamatan betara still using conventional systems. E.g. report on logging in each village that has been getting help Raskin do still use paper, so often the error occurs in the input and data archiving. The purpose of this research include generating analysis and design of information system on logging the poor to poor rice program (Raskin) this research use use case diagrams, activity diagrams, and class diagrams. On this research resulted in a prototype information system proram Raskin who can manage such data, data community, village, transaction data and report data with the provided interface systems that facilitate in penginputan data for the user, and the data is stored into the database (the database) so that better data storage as well as ease in the search data. Suggestions on the research of the design of these systems need to be developed so that it can really be applied to the Sub-district Office Betara, and further research can be equipped with a system that can determine the community are eligible to receive aid automatically using a system supporting the decision.
Beri Komentar ?#(0) | Bookmark
Properti | Nilai Properti |
---|---|
ID Publisher | gdlhub |
Organisasi | STIKOM Dinamika Bangsa Jambi |
Nama Kontak | Herti Yani, S.Kom |
Alamat | Jln. Jenderal Sudirman |
Kota | Jambi |
Daerah | Jambi |
Negara | Indonesia |
Telepon | 0741-35095 |
Fax | 0741-35093 |
E-mail Administrator | elibrarystikom@gmail.com |
E-mail CKO | elibrarystikom@gmail.com |
Print ...
Kontributor...
- Dr. Ing. Kondar Siahaan dan Dr. Drs. Effiyaldi, MM, Editor: sukadi
Download...
Download hanya untuk member.
BAB I
File : BAB I.pdf
(117510 bytes)
BAB II
File : BAB II.pdf
(449506 bytes)
BAB III
File : BAB III.pdf
(136598 bytes)
BAB IV
File : BAB IV.pdf
(934087 bytes)
BAB V
File : BAB V.pdf
(106446 bytes)
Daftar Pustaka
File : Daftar Pustaka.pdf
(10454 bytes)