Path: Top -> S1-Final Project -> Teknik Informatika -> 2013

PERANCANGAN APLIKASI PENGENALAN SAYUR DAN BUAH BERDASARKAN MANFAAATNYA (STUDI : KASUS TK DHARMA WANITA PENEROKAN)

DESIGN APPLICATION INTRODUCTION OF VEGETABLE AND FRUIT BASED ON ITS ADVANTAGE (CASE STUDY : TK DHARMA WANITA PENEROKAN)

Undergraduate Theses from gdlhub / 2017-10-09 13:36:38
Oleh : Ardianto, STIKOM Dinamika Bangsa Jambi
Dibuat : 2014-01-13, dengan 7 file

Keyword : Aplikasi Tentang Sayur dan Buah, Pengenalan Sayur dan Buah , Manfaat Sayur dan Buah
Sumber pengambilan dokumen : CD

Kajian ini bertujuan untuk membangun sebuah aplikasi pengenalan sayur dan buah berdasarkan manfaatnya. Aplikasi pengenalan sayur dan buah dibuat dengan menggunakan perangkat lunak 3ds Max. Selain itu, Aplikasi ini dapat dijalankan dengan komputer PC atau Laptop. Tujuan dari perancangan aplikasi pengenalan sayur dan buah adalah untuk membuat sebuah alternatif dalam belajar, sehingga anak menjadi termotivasi untuk belajar mengenal sayur dan buah berdasarkan manfaatnya. Tersedianya suatu media interaktif yang diharapkan mampu mengurangi kejenuhan yang mungkin dialami pada anak TK selama menjalani proses belajar mengajar, juga mampu merangsang kreatifitas rasa ingin tahu serta daya ingat anak dalam pengenalan sayur dan buah berdasarkan manfaatnya.

Deskripsi Alternatif :

The description’s purpose is to build an application introduction of vegetable and fruit based on its advantage. This application introduction of vegetable and fruit is made by using the 3Ds Max Software. Not only that but also, this application can be used by computer or laptop. The purpose of design application introduction of vegetable and fruit is to make an alternative in learning, so the children can be motivated to know about the vegetable and fruit based on its advantage. Having an interactive media that we hope can decrease the saturation that possibly happen in the kindergarden’s children during the studying process, and can stimulate creativities, curious as well as the capacity for children to remember about the introduction of vegetable and fruit based on its advantage.

Beri Komentar ?#(0) | Bookmark

PropertiNilai Properti
ID Publishergdlhub
OrganisasiSTIKOM Dinamika Bangsa Jambi
Nama KontakHerti Yani, S.Kom
AlamatJln. Jenderal Sudirman
KotaJambi
DaerahJambi
NegaraIndonesia
Telepon0741-35095
Fax0741-35093
E-mail Administratorelibrarystikom@gmail.com
E-mail CKOelibrarystikom@gmail.com

Print ...

Kontributor...

  • Jasmir, S.Kom, M.Kom dan Erick Fernando, S.Kom, M.S.I, Editor: Calvin

Download...