Path: Top -> S1-Final Project -> Sistem Informasi -> 2019
ANALISIS SISTEM INFORMASI AKADEMIK PADA AKAKOM STEPHEN MENGGUNAKAN COBIT 5 FRAMEWORK
ACADEMIC INFORMATION SYSTEM ANALYSIS AT AKAKOM STEPHEN WITH COBIT 5 FRAMEWORK
Undergraduate Theses from gdlhub / 2019-06-20 10:01:53Oleh : Alhadi Qori Kurniawan, STIKOM Dinamika Bangsa Jambi
Dibuat : 2019-06-20, dengan 7 file
Keyword : Sistem Informasi, Akademik, COBIT 5, gap
AKAKOM Stephen Jambi merupakan salah satu perguruan tinggi yang berlokasi di kota jambi, pengolahan data akademik belum menggunakan sistem yang baik sehingga menjadi kurang efektif, efisien, inovatif dan konsisten dalam pengolahan datanya. Oleh karena itu, penelitian ini bertujuan mengetahui tingkat kapabilitas dan memberikan rekomendasi terhadap pengembangan sistem akademik berdasarkan gap yang ditemukan dengan melakukan analisis sistem informasi akademik menggunakan kerangka COBIT versi 5. Kerangka kerja COBIT merupakan kerangka panduan tata kelola TI dan atau bisa juga disebut sebagai toolset pendukung yang bisa digunakan untuk menjembatani gap antara kebutuhan dan bagaimana teknis pelaksanaan pemenuhan kebutuhan tersebut dalam suatu organisasi. Fokus domain APO02, APO06, dan APO07, berdasarkan hasil perhitungan kuesioner, sistem informasi akademik AKAKOM Stephen Jambi secara umum telah melewati level 2 managed process dengan nilai rata rata 2.63. Hal ini menunjukkan bahwa berarti organisasi telah melaksanakan proses TI dan mencapai tujuan dari proses TI tersebut dengan pengelolaan yang baik berupa proses perencanaan, pengevaluasian, dan penyesuaian ke arah yang lebih baik lagi.
Deskripsi Alternatif :AKAKOM Stephen Jambi is one of the universities located in Jambi City, academic data processing has not used a good system so that it becomes less effective, efficient, innovative and consistent in processing data. Therefore, this study aims to determine the level of capability and provide recommendations for the development of academic systems based on gaps found by analyzing academic information systems using the COBIT version 5 framework. The COBIT framework is an IT governance framework and or can also be referred to as a supporting toolset which can be used to bridge the gap between needs and how the technical implementation of these needs is met in an organization. Focused domain APO02, APO06, and APO07, based on the results of questionnaire calculations, AKAKOM academic information system Stephen Jambi in general has passed the level 2 managed process with an average value of 2.63. This shows that means the organization has implemented the IT process and achieved the objectives of the IT process with good management in the form of a process of planning, evaluating, and adjusting to a better direction.
Beri Komentar ?#(0) | Bookmark
Properti | Nilai Properti |
---|---|
ID Publisher | gdlhub |
Organisasi | STIKOM Dinamika Bangsa Jambi |
Nama Kontak | Herti Yani, S.Kom |
Alamat | Jln. Jenderal Sudirman |
Kota | Jambi |
Daerah | Jambi |
Negara | Indonesia |
Telepon | 0741-35095 |
Fax | 0741-35093 |
E-mail Administrator | elibrarystikom@gmail.com |
E-mail CKO | elibrarystikom@gmail.com |
Print ...
Kontributor...
- Setiawan Assegaff, S.T, M.M.S.I, Ph.D dan Eni Rohaini, S.Kom, M.Kom, Editor: sukadi
Download...
Download hanya untuk member.
BAB I
File : BAB I.pdf
(145475 bytes)
BAB II
File : BAB II.pdf
(816234 bytes)
BAB III
File : BAB III.pdf
(205890 bytes)
BAB IV
File : BAB IV.pdf
(914898 bytes)
BAB V
File : BAB V.pdf
(262464 bytes)
BAB VI
File : BAB VI.pdf
(92127 bytes)
DAFTAR PUSTAKA
File : DAFTAR PUSTAKA.pdf
(975525 bytes)