Path: Top -> S1-Final Project -> Sistem Informasi -> 2012

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI AKADEMIK (STUDI KASUS : SMK NEGERI 2 KOTA JAMBI).

DESIGN OF ACADEMIC INFORMATION SYSTEM (CASE STUDY : SMK COUNTRY 2 JAMBI'S CITIES).

2012
Undergraduate Theses from gdlhub / 2012-06-21 15:10:28
Oleh : AGUS SUSANTO, STIKOM Dinamika Bangsa Jambi
Dibuat : 2012-06-21, dengan 13 file

Keyword : Perancangan, Sistem, Informasi, SMK Negeri 2 Kota Jambi, Akademik

SMK Negeri 2 Kota Jambi merupakan salah satu Sekolah menengah Kejuruan Negeri dengan bidang keahlian Bisnis dan Manajemen & Teknologi Informatika serta memiliki 6 (enam) kompetensi keahlian yaitu : Akuntansi, Administrasi Perkantoran, Pemasaran, Multimedia, Produksi Grafika, Usaha Perjalanan Wisata.

Pada saat ini pengolahan data Akademik pada SMK Negeri 2 Kota Jambi telah menggunakan komputer tetapi masih menggunakan Aplikasi yang sederhana yaitu Microsoft Excel sehingga sering terjadi kesalahan dalam pelaporan khususnya laporan data siswa.

Sistem pengolahan data akademik merupakan hal yang sangat penting, salah satu fungsi sistem pengolahan data akademik adalah untuk mengetahui latar belakang akademik siswa dan mempermudah pendataan siswa sehingga menghasilkan data informasi akedemik yang akurat. Sistem pengolahan data akademik direncanakan dan harus memiliki sistem yang baik agar dapat dipertanggung jawabkan.

Deskripsi Alternatif :

SMK is Country 2 Jambi's Cities constitutes one of Country vocational Middle Schools with business savvy and Management area & Informatika's Technology and having 6 (six) forte interest which is: Accounting, Administration about office, Marketing, Multimedia, Grafika's production, Wisata's tripping effort.

For the moment Academic data processing on SMK Country 2 Jambi's Cities have utilized computers but still utilize Applications that modestly which is Microsoft Excel so often happens fault in reporting in particular student data reporting.

Academic data processing system constitute thing that momentously, one of academic data processing system function is subject to be know student academic background and waters down pendataan student so results akedemik's information data that accurate. Academic data processing system is plotted and has to have good system to be able to been laided at the door.

Beri Komentar ?#(0) | Bookmark

PropertiNilai Properti
ID Publishergdlhub
OrganisasiSTIKOM Dinamika Bangsa Jambi
Nama KontakHerti Yani, S.Kom
AlamatJln. Jenderal Sudirman
KotaJambi
DaerahJambi
NegaraIndonesia
Telepon0741-35095
Fax0741-35093
E-mail Administratorelibrarystikom@gmail.com
E-mail CKOelibrarystikom@gmail.com

Print ...

Kontributor...

  • Dodo Zaenal Abidin S.Kom, M.Kom dan Erick Fernando S.Kom,M.S.I, Editor: fachruddin

Download...