Path: Top -> S1-Final Project -> Sistem Informasi -> 2018
PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PEMESANAN PAKET PERNIKAHAN BERBASIS WEB PADA ARDI DECORATION
DESIGN OF WEB BASED WEDDING PACKAGE INFORMATION SYSTEM AT ARDI DECORATION
Undergraduate Theses from gdlhub / 2018-05-30 09:57:51Oleh : Agung Prakasa, STIKOM Dinamika Bangsa Jambi
Dibuat : 2018-05-30, dengan 7 file
Keyword : Perancangan, Sistem Informasi, Pengembangan Sistem, Pemesanan, Web, Paket Pernikahan
Sumber pengambilan dokumen : CD
Saat ini pemesanan paket pernikahan Ardi Decoration di Jl. Sunan Giri, Lrg. Angkasa No. 100 RT. 15 Kel. Simpang Tiga Sipin Kec. Kota Baru, Kec. Jambi Timur Kota Jambi, untuk mendapatkan informasi, pelanggan atau calon konsumen harus datang langsung ketempat untuk mengetahui tentang apa saja yang tersedia lalu melakukan penentuan harga atas item-item yang akan digunakan oleh pelanggan, dengan demikan untuk mendapatkan informasi pemesanan paket pernikahan membutuhkan waktu yang realtif lama. Penelitian ini bertujuan untuk membuat sebuah website yang memperkenalkan jasa dan layanan yang tersedia serta menawarkan informasi yang mempermudah calon pelanggan dalam hal pemesanan paket pernikahan. Maka dari itu dibuatlah sebuah website pemesanan paket pernikahan berbasis web pada Ardi Decoration. Dalam pengembangan sistem metode yang digunakan adalah model waterfall. Sedangkan alat bantu pemodelan system yang digunakan penulis adalah usecase diagram, activity diagram, dan class diagram. Aplikasi lainnya yang mendukung dalam merancang system pemesanan paket pernikahan pada Ardi Decoration adalah menggunakan bahasa pemograman PHP dan Database MySQL. Sistem ini dapat memberikan kemudahan antara pelanggan atau calon konsumen serta Ardi Decoration menjalankan kegiatan operasional.
Deskripsi Alternatif :Currently booking Ardi Decoration wedding package at Jl. Sunan Giri, Lrg. Angkasa 100 RT. 15 Kel. Simpang Tiga Sipin Kec. Kota Baru, Jambi City, to get information, customers or potential customers should come directly to the place to find out about what is available and then make pricing of the items to be used by customers, thus to get the information ordering the wedding package takes a long time. This study aims to create a website that introduces services and services available and offers information that facilitate prospective customers in terms of booking a wedding package. Therefore made a website booking web-based wedding package on Ardi Decoration. In system development method used is waterfall model. While the system modelling tools used by the author is usecase diagrams, activity diagrams, and class diagrams. Other applications that support in the preparation of wedding package booking system in Ardi Decoration using PHP programming language and MySQL Database. This system is expected to provide convenience between customers or prospective customers as well as Ardi Decoration operational activities.
Beri Komentar ?#(0) | Bookmark
Properti | Nilai Properti |
---|---|
ID Publisher | gdlhub |
Organisasi | STIKOM Dinamika Bangsa Jambi |
Nama Kontak | Herti Yani, S.Kom |
Alamat | Jln. Jenderal Sudirman |
Kota | Jambi |
Daerah | Jambi |
Negara | Indonesia |
Telepon | 0741-35095 |
Fax | 0741-35093 |
E-mail Administrator | elibrarystikom@gmail.com |
E-mail CKO | elibrarystikom@gmail.com |
Print ...
Kontributor...
- Maria Rosario B,SE, M.S.I dan Xaverius Sika,SE,M.S.I, Editor: sukadi
Download...
Download hanya untuk member.
BAB I
File : BAB I.pdf
(173806 bytes)
BAB II
File : BAB II.pdf
(403022 bytes)
BAB III
File : BAB III.pdf
(183631 bytes)
BAB IV
File : BAB IV.pdf
(1556166 bytes)
BAB V
File : BAB V.pdf
(1418862 bytes)
BAB VI
File : BAB VI.pdf
(86236 bytes)
DAFTAR PUSTAKA
File : DAFTAR PUSTAKA.pdf
(16012 bytes)