Path: Top -> S2-Theses -> Magister Sistem Informasi -> 2014
PERANCANGAN SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENERIMA PINJAMAN PNPM MANDIRI PERDESAAN MENGGUNAKAN METODE AHP DAN TOPSIS (STUDI KASUS : UPK KECAMATAN MERSAM)
DESIGN OF DECISION SUPPORT SYSTEM LOAN RECIPIENT INDEPENDENT RURAL PNPM USING AHP METHOD AND TOPSIS (CASE STUDY : UPK DISTRICT MERSAM)
Master Theses from gdlhub / 2017-11-02 08:37:59Oleh : A. EFENDI, STIKOM Dinamika Bangsa Jambi
Dibuat : 2016-01-12, dengan 6 file
Keyword : Sistem Pendukung Keputusan, AHP, TOPSIS
Sumber pengambilan dokumen : CD
Salah satu aspek peranan komputer adalah sebagai sistem pendukung keputusan, dimana sistem pendukung keputusan adalah bagian dari reformasi berbasis komputer yang dipakai untuk mendukung pengambilan keputusan dalam suatu organisasi atau perusahaan, terutama di Unit Pengelola Kegiatan Kecamatan Mersam yang mengelola dana bantuan langsung masyarakat melalui PNPM Mandiri Perdesaan. Bantuan langsung tersebut dapat dialokasikan sebagai dana pinjaman kepada kelompok-kelompok masyarakat.
Dalam proses penyaluran dana pinjaman PNPM Mandiri Perdesaan tidak semudah membalik telapak tangan. Dimana proses tersebut melewati beberapa tahapan dan melibatkan beberapa pihak untuk mendapatkan keputusan penerima pinjaman sehingga membutuhkan waktu relatif lama. Seperti mendata kelompok pemohon dana, memverifikasi, serta menilai kelompok mana saja yang layak. Dengan lamanya waktu yang dibutuhkan untuk memproses dan menentukan penerima pinjaman PNPM Mandiri Perdesaan maka peneliti tertarik melakukan penelitian di Unit Pengelola Kegiatan Kecamatan Mersam untuk membantu merancang sistem pendukung keputusan (SPK) dalam penentuan penerima pinjaman PNPM Mandiri Perdesaan dengan menggunakan metode AHP dan TOPSIS.
Hasil penelitian ini berupa Rancangan Sistem Pendukung Keputusan Penerima Pinjaman PNPM Mandiri Perdesaan yang dapat membantu dalam memberikan keputusan secara efisien dan tepat kepada pihak UPK Kecamatan Mersam.
One aspect of the computer role is decision support systems, which decision support system is part of computer-basierte reform that is used to support decision making within an organization or company, especially in the District Mersam Activity Management Unit which manages Publics direct assistance fund through Independent Rural PNPM. The direct assistance can be allocated as loan fund to community groups.
In the distribution process of loan fund Independent Rural PNPM is not as easy as turning the palm. Becouse the process through several stages and involves several parties to obtain a loan recipient's decision to require a relatively long time. As record fund applicant fund group, verify, and assess which groups are eligible. With the length of time required to process and determine a loan recipient Independent Rural PNPM researcher interested in conducting research in District Mersam Activity Management Unit to help design a decision support system (DSS) in the determination of a loan recipient Independent Rural PNPM using AHP methtod and TOPSIS.
The result of this research is Contrivance of Decision Support System Loan Recipient Independent Rural PNPM that expected to help in providing an efficient and appropriate decision to the Mersam District UPK.
Beri Komentar ?#(0) | Bookmark
Properti | Nilai Properti |
---|---|
ID Publisher | gdlhub |
Organisasi | STIKOM Dinamika Bangsa Jambi |
Nama Kontak | Herti Yani, S.Kom |
Alamat | Jln. Jenderal Sudirman |
Kota | Jambi |
Daerah | Jambi |
Negara | Indonesia |
Telepon | 0741-35095 |
Fax | 0741-35093 |
E-mail Administrator | elibrarystikom@gmail.com |
E-mail CKO | elibrarystikom@gmail.com |
Print ...
Kontributor...
- Pembimbing : Dr. Ing. Kondar Siahaan dan Benni Purnama, SE, M.Kom, Editor: Calvin
Download...
Download hanya untuk member.
BAB I
File : BAB I.pdf
(58884 bytes)
BAB II
File : BAB II.pdf
(220349 bytes)
BAB III
File : BAB III.pdf
(131069 bytes)
BAB IV
File : BAB IV.pdf
(254368 bytes)
BAB V
File : BAB V.pdf
(4625 bytes)
DAFTAR PUSTAKA
File : DAFTAR PUSTAKA.pdf
(129672 bytes)