Path: Top -> S1-Final Project -> Teknik Informatika -> 2015
PERANCANGAN APLIKASI PEMBELIAN DAN PENJUALAN PADA CV. AGUNG KARYA INDAH JAMBI
APPLICATION DESIGN OF PURCHASES DAN SALES AT CV. AGUNG KARYA INDAH JAMBI
Undergraduate Theses from gdlhub / 2015-10-20 09:52:00Oleh : Adm Prayoggi, STIKOM Dinamika Bangsa Jambi
Dibuat : 2015-10-20, dengan 7 file
Keyword : Aplikasi, Pembelian, Penjualan
Sumber pengambilan dokumen : CD
CV. Agung Karya Indah Jambi merupakan salah satu toko yang menjual spare part motor yang berlokasi di kota Jambi dimana pengolahan data pembelian dan penjualan masih menggunakan cara manual. Sehingga terjadi permasalahan yaitu stok produk yang sering selisih antara barang dan catatan kartu stok dan lambatnya dalam membuat laporan pembelian dan penjualan yang akan diberikan ke pemimpin. Selain itu perhitungan sub total dan total nota penjualan pada CV. Agung Karya Indah Jambi masih dihitung secara manual yang bisa menyebabkan terjadinya kesalahan dalam menghitung. Oleh karena itu, penelitian ini bertujuan memberikan solusi untuk permasalahan yang terjadi dengan menawarkan aplikasi pembelian dan penjualan menggunakan bahasa pemograman PHP dan database MySQL dimana penulis melakukan pengembangan sistem dengan metode waterfall dan menggunakan pendekatan model sistem unified model language menggunakan usecase diagram, activity diagram, class diagram dan flowchart diagram. Sistem baru menghasilkan output yang menampilkan data kategori produk, data produk, data pembelian, data penjualan yang secara terstruktur dan menampilkan laporan laporan yang diperlukan untuk memudahkan CV. Karya Indah Jambi dalam pengolahan data pembelian dan penjualan
Deskripsi Alternatif :CV. Agung Karya Indah Jambi is one of the stores in which sell motorcycle spare part which are located in the Jambi City in data processing of purchases and sales is still manually. The problems always occurred that is product stocks are often difference between the real and the card stock. After that the admin slow in making purchases and sales reports which would be given to the owner. Beside that, the calculation of sub-total and total memorandum on the CV. Agung Karya Indah Jambi is still calculated manually which can lead to the error counting. Therefore this thesis is aimed to give solution to that happening problems by offering a purchases and sales application by using the PHP programming language and MySQL database in which the writer make development system by using waterfall method and using mode approach system unified model language with use case diagram, activity diagram, class diagram and flowchart diagram. This new system result in some output that display the product category data, product data, purchasing data, and selling data structurly and display report which is needed to ease CV. Agung Karya Indah Jambi in data processing of purchases and sales
Beri Komentar ?#(0) | Bookmark
Properti | Nilai Properti |
---|---|
ID Publisher | gdlhub |
Organisasi | STIKOM Dinamika Bangsa Jambi |
Nama Kontak | Herti Yani, S.Kom |
Alamat | Jln. Jenderal Sudirman |
Kota | Jambi |
Daerah | Jambi |
Negara | Indonesia |
Telepon | 0741-35095 |
Fax | 0741-35093 |
E-mail Administrator | elibrarystikom@gmail.com |
E-mail CKO | elibrarystikom@gmail.com |
Print ...
Kontributor...
- Sharipuddin, M. Kom dan Desi Kisbianty, ST, M.S.I, Editor: sukadi
Download...
Download hanya untuk member.
11
File : 11. BAB 1 ACC.pdf
(175913 bytes)
12
File : 12. BAB II ACC.pdf
(441054 bytes)
13
File : 13. BAB III ACC.pdf
(151997 bytes)
14
File : 14. BAB IV Yogi (Udin + Desy).pdf
(1862527 bytes)
15
File : 15. Bab 5 Prayoggi.pdf
(1235183 bytes)
16
File : 16. Bab 6 Prayoggi.pdf
(9973 bytes)
17
File : 17. Daftar Pustaka.pdf
(121547 bytes)