Path: Top -> Kerja Praktek -> SISTEM INFORMASI -> 2020
ANALISIS KUALITAS WEBSITE KPU KOTA JAMBI DENGAN METODE DELONE DAN MCLEAN
Oleh : Achmad Zulfian, Akbar Widhi Nugroho, Fitria Febrianti, Universitas Dinamika Bangsa
Dibuat : 2020-11-05, dengan 2 file
Keyword : Website Pemerintah KPU Kota Jambi merupakan salah satu penerapan e-government yang dikelola oleh Dinas Komunikasi dan Informatika Kota Jambi. Informasi yang disajikan dalam website. Dalam website KPU Kota Jambi tidak menyediakan kolom komentar untuk pengguna website KPU Kota Jambi, hanya menyediakan system polle untuk mengetahui apakah informasi yang di sampaikan lengkap atau tidak, sehingga tidak dapat mengetahui secara langsung pendapat dari pengguna tentang keseluruhan website KPU Kota Jambi yang berarti website KPU Kota Jambi mempunyai kekurangan pada service quality. Tujuan pelaksanaan penelitian ini adalah untuk mengidentifikasi dan menganalisis permasalahan-permasalahan yang dihadapi oleh pengguna ketika menggunakan website KPU Kota Jambi. Analisis data menggunakan metode DeLone dan McLean serta menggunakan SmartPls 3 sebagai alat bantu pengolahan data. Berdasarkan hasil pengolahan data kuesioner masyarakat Jambi, didapatkan bahwa terbapat 6 dari 9 hipotesis yang berpengaruh secara positif dan signifikan yaitu kualitas sistem terhadap penggunaan, kualitas informasi terhadap penggunaan, kualitas informasi terhadap kepuasan pengguna, kualitas layanan terhadap penggunaan, penggunaan terhadap kepuasan pengguna, dan kepuasan pengguna terhadap manfaat bersih.
Sumber pengambilan dokumen : CD
Website Pemerintah KPU Kota Jambi merupakan salah satu penerapan e-government yang dikelola oleh Dinas Komunikasi dan Informatika Kota Jambi. Informasi yang disajikan dalam website. Dalam website KPU Kota Jambi tidak menyediakan kolom komentar untuk pengguna website KPU Kota Jambi, hanya menyediakan system polle untuk mengetahui apakah informasi yang di sampaikan lengkap atau tidak, sehingga tidak dapat mengetahui secara langsung pendapat dari pengguna tentang keseluruhan website KPU Kota Jambi yang berarti website KPU Kota Jambi mempunyai kekurangan pada service quality. Tujuan pelaksanaan penelitian ini adalah untuk mengidentifikasi dan menganalisis permasalahan-permasalahan yang dihadapi oleh pengguna ketika menggunakan website KPU Kota Jambi. Analisis data menggunakan metode DeLone dan McLean serta menggunakan SmartPls 3 sebagai alat bantu pengolahan data. Berdasarkan hasil pengolahan data kuesioner masyarakat Jambi, didapatkan bahwa terbapat 6 dari 9 hipotesis yang berpengaruh secara positif dan signifikan yaitu kualitas sistem terhadap penggunaan, kualitas informasi terhadap penggunaan, kualitas informasi terhadap kepuasan pengguna, kualitas layanan terhadap penggunaan, penggunaan terhadap kepuasan pengguna, dan kepuasan pengguna terhadap manfaat bersih.
Beri Komentar ?#(0) | Bookmark
Properti | Nilai Properti |
---|---|
ID Publisher | gdlhub |
Organisasi | Universitas Dinamika Bangsa |
Nama Kontak | Herti Yani, S.Kom |
Alamat | Jln. Jenderal Sudirman |
Kota | Jambi |
Daerah | Jambi |
Negara | Indonesia |
Telepon | 0741-35095 |
Fax | 0741-35093 |
E-mail Administrator | elibrarystikom@gmail.com |
E-mail CKO | elibrarystikom@gmail.com |
Print ...
Kontributor...
- LolaYorita Astri, ST, M.SI, Editor: joni
Download...
Download hanya untuk member.
BAB I-V
File : BAB I-V.pdf
(1415263 bytes)
Daftar Pustaka
File : Daftar Pustaka.pdf
(122476 bytes)